skip to main content

DETEKSI SIDIK JARI DENGAN NEURAL NETWORK BACKPROPAGATION DAN TRANSFORMASI WAVELET DISKRIT

*Ragil Saputra  -  , Indonesia
Aris Sugiharto  -  , Indonesia
Received: 9 Mar 2012; Published: 9 Mar 2012.

Citation Format:
Abstract
Sidik jari merupakan salah satu bagian dari tubuh manusia yang bersifat unik yaitu dapat digunakan untuk membedakan antara manusia satu dengan yang lain. Cara untuk mengidentifikasi sebuah sidik jari sangatlah sulit, karena pola sidik jari antara manusia satu dengan yang lain memiliki tingkat kemiripan yang tinggi. Untuk dapat mengenali pola-pola tersebut di gunakan pendekatan dengan neural network dan tranformasi wavelet diskrit. Transformasi wavelet digunakan untuk mengelompokkan citra berdasarkan nilai frekuensinya (multiresolusi). Dan neural network dimanfaatkan untuk melakukan proses pelatihan neuron - neuron yang digunakan untuk mengenali pola sidik jari yang akan dicocokkan dengan sidik jari pada basis data. Hasil yang diperoleh adalah nilai korelasi yang menunjukkan hubungan antara kedua sidik jari.
Fulltext

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-04-24 09:12:25

No citation recorded.