BibTex Citation Data :
@article{ENDOGAMI60136, author = {Atria Graceiya}, title = {Faktor Kesenangan dan Jaminan Tabungan Primogems dalam Genshin Impact}, journal = {Endogami: Jurnal Ilmiah Kajian Antropologi}, volume = {7}, number = {2}, year = {2024}, keywords = {genshin Impact; gacha; blessing of the welkin moon; hoyoverse; player}, abstract = { Genshin Impact menjadi salah satu game yang populer di masyarakat dari berbagai kalangan usia, terlebih lagi Genshin Impact adalah free-to-play (f2p) atau game yang bisa dimainkan secara gratis tanpa mengeluarkan uang sepeserpun, serta memiliki banyak karakter yang bisa dimainkan yang didapatkan melalui gacha. Penelitian ini membahas tentang faktor-faktor menggunakan pandangan Broostin yang menyebabkan player memutuskan untuk gacha salah satu karakter dari Genshin Impact beserta alasan mereka melakukan pembelian produk Blessing of The Welkin Moon. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif serta partisipasti observasi, ditemukan bahwa adanya keterlibatan dari knowing eye, vicarious eye, visceral eye, dan voyeur eye dalam pemilihan satu karakter yang akan di-gacha. Dari keterlibatan empat elemen tersebut yang akhirnya membuat player memilih untuk membeli Blessing of the Welkin Moon, yang player pakai sebagai jaminan bahwa tabungan primogems mereka jauh lebih banyak. Pada dasarnya, player yang telah membeli Blessing of the Welkin Moon cenderung tetap memilih untuk terus berlangganan produk freemium yang ditawarkan oleh Hoyoverse dikarenakan player merasakan itu sebagai jaminan tabungan primogems player terus bertambah, meskipun player telah mendapatkan karakter yang diinginkan. Terlebih lagi Hoyoverse terus-menerus merilis karakter baru, sehingga player memilih untuk terus berlangganan. Memiliki teman sebaya yang bermain game yang sama juga menjadi salah satu alasan kenapa player memilih untuk membeli Blessing of the Welkin Moon. }, issn = {2599-1078}, pages = {225--237} doi = {10.14710/endogami.7.2.225-237}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/endogami/article/view/60136} }
Refworks Citation Data :
Genshin Impact menjadi salah satu game yang populer di masyarakat dari berbagai kalangan usia, terlebih lagi Genshin Impact adalah free-to-play (f2p) atau game yang bisa dimainkan secara gratis tanpa mengeluarkan uang sepeserpun, serta memiliki banyak karakter yang bisa dimainkan yang didapatkan melalui gacha. Penelitian ini membahas tentang faktor-faktor menggunakan pandangan Broostin yang menyebabkan player memutuskan untuk gacha salah satu karakter dari Genshin Impact beserta alasan mereka melakukan pembelian produk Blessing of The Welkin Moon. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif serta partisipasti observasi, ditemukan bahwa adanya keterlibatan dari knowing eye, vicarious eye, visceral eye, dan voyeur eye dalam pemilihan satu karakter yang akan di-gacha. Dari keterlibatan empat elemen tersebut yang akhirnya membuat player memilih untuk membeli Blessing of the Welkin Moon, yang player pakai sebagai jaminan bahwa tabungan primogems mereka jauh lebih banyak. Pada dasarnya, player yang telah membeli Blessing of the Welkin Moon cenderung tetap memilih untuk terus berlangganan produk freemium yang ditawarkan oleh Hoyoverse dikarenakan player merasakan itu sebagai jaminan tabungan primogems player terus bertambah, meskipun player telah mendapatkan karakter yang diinginkan. Terlebih lagi Hoyoverse terus-menerus merilis karakter baru, sehingga player memilih untuk terus berlangganan. Memiliki teman sebaya yang bermain game yang sama juga menjadi salah satu alasan kenapa player memilih untuk membeli Blessing of the Welkin Moon.
Article Metrics:
Last update:
Last update: 2025-01-15 11:55:14
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.