BibTex Citation Data :
@article{BULOMA11167, author = {Diana Rachmawati}, title = {Performa Laju Pertumbuhan Relatif dan Kelulushidupan Kerapu Macan (Epinephelus fuscoguttatus) melalui Substitusi Tepung Ikan dengan Tepung Cacing Tanah (Lumbricus rubellus) dalam Pakan Buatan}, journal = {Buletin Oseanografi Marina}, volume = {2}, number = {4}, year = {2016}, keywords = {}, abstract = { Sumber protein hewani pakan buatan saat ini masih bergantung pada tepung ikan. Tepung ikan yang memiliki kualitas baik dan murah saat ini semakin sulit untuk diperoleh untuk menekan biaya pakan. Sumber bahan baku protein hewani yang lain diperlukan untuk dapat mengganti tepung ikan dalam pakan buatan. Salah satu bahan lokal dapat dijadikan sebagai alternatif sumber protein hewani pakan buatan adalah tepung cacing ( L . rubellus ). Tujuan penelitian ini untuk mengkaji pengaruh substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah ( L rubellus ) terhadap laju pertumbuhan relatif dan kelulushidupan kerapu macan ( E . fuscoguttatus ) dan menentukan dosis terbaik substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah ( L. rubellus ) terhadap laju pertumbuhan rrelatif dan kelulushidupan kerapu macan ( E. fuscoguttatus ). Kerapu macan untuk penelitian ini memiliki bobot rata-rata 2,8 ± 0,05 g.ekor -1 dengan kepadatan 1 ekor.liter -1 . Pakan penelitian berupa pakan buatan berbentuk pellet dengan substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah sebesar 0%, 25%, 50%, dan 75%. Pemberian pakan kerapu macan menggunakan metode at satiation dan kerapu macan dipelihara selama 42 hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pakan buatan dengan substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah berpengaruh nyata (P<0,05) terhadap laju pertumbuhan relatif dan tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap terhadap kelulushidupan Kerapu Macan . Hasil ini menunjukkan bahwa substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah sebesar 25% merupakan dosis terbaik untuk laju pertumbuhan relatif kerapu macan. Kata -kata kunci : Ke rapu macan, Substitusi , Pakan buatan, Laju p ertumbuhan relatif, Kelulushidupan }, issn = {2550-0015}, pages = {9--17} doi = {10.14710/buloma.v2i4.11167}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/buloma/article/view/11167} }
Refworks Citation Data :
Sumber protein hewani pakan buatan saat ini masih bergantung pada tepung ikan. Tepung ikan yang memiliki kualitas baik dan murah saat ini semakin sulit untuk diperoleh untuk menekan biaya pakan. Sumber bahan baku protein hewani yang lain diperlukan untuk dapat mengganti tepung ikan dalam pakan buatan. Salah satu bahan lokal dapat dijadikan sebagai alternatif sumber protein hewani pakan buatan adalah tepung cacing (L. rubellus). Tujuan penelitian ini untuk mengkaji pengaruh substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah (L rubellus) terhadap laju pertumbuhan relatif dan kelulushidupan kerapu macan (E. fuscoguttatus) dan menentukan dosis terbaik substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah (L. rubellus) terhadap laju pertumbuhan rrelatif dan kelulushidupan kerapu macan (E. fuscoguttatus). Kerapu macan untuk penelitian ini memiliki bobot rata-rata 2,8 ± 0,05 g.ekor -1 dengan kepadatan 1 ekor.liter-1. Pakan penelitian berupa pakan buatan berbentuk pellet dengan substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah sebesar 0%, 25%, 50%, dan 75%. Pemberian pakan kerapu macan menggunakan metode at satiation dan kerapu macan dipelihara selama 42 hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pakan buatan dengan substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah berpengaruh nyata (P<0,05) terhadap laju pertumbuhan relatif dan tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap terhadap kelulushidupan Kerapu Macan . Hasil ini menunjukkan bahwa substitusi tepung ikan dengan tepung cacing tanah sebesar 25% merupakan dosis terbaik untuk laju pertumbuhan relatif kerapu macan.
Kata-kata kunci : Kerapu macan, Substitusi, Pakan buatan, Laju pertumbuhan relatif, Kelulushidupan
Article Metrics:
Last update:
Last update: 2025-01-22 08:49:02
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to BULOMA as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
BULOMA journal and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in BULOMA are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
Buloma is published by Departement of Oceanography, Faculty of Fisheries and Marine Science, Diponegoro University under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License