skip to main content

Evaluasi Pemberdayaan Ekonomi Melalui Program Kreativitas Desa Padu Banjar Kecamatan Simpang Hilir Kabupaten Kayong Utara

*Anti Angraini  -  Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Gadjah Mada Jl. Sosio Humaniora, Karang Malang, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281, Indonesia
Open Access Copyright 2024 Endogami: Jurnal Ilmiah Kajian Antropologi under http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0.

Citation Format:
Abstract

Pemberdayaan masyarakat merupakan salah satu kegiatan yang bertujuan untuk memperbaiki kualitas hidup masyarakat melalui pendayagunaan SDM dan SDA yang ada pada masyarakat serta menekankan partisipasi sosial masyarakat tersebut, untuk mengambangkan daya nilai yang sudah ada dan menjadi program-program kreativitas untuk pertumbuhan perekonomian rumah tangga masyarakat. Penelitian ini akan mengkaji tentang evaluasi program pemberdayaan ekonomi yang telah didapat masyarakat dari Desa Padu Banjar, Kecamatan Simpang Hilir, Kabupaten Kayong Utara. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui apakah program-program yang diberikan dari Desa Padu Banjar sudah tercapai. (2) mengetahui faktor pendukung dan faktor penghambat dari dari program-program yang telah diberikan kepada masyarakat. (3) menggali potensi sumber daya alam dan sumber daya manusia dengan memberikan pelatihan dan sosialisasi mengenai program kreativitas ekonomi pada masyarakat Desa Padu Banjar. Metode penelitian kualitatif menjadi metode dalam pengumpulan data sehingga terbentuk analisis mengenai evaluasi program pemberdayaan ekonomi Desa Padu Banjar. 

Fulltext View|Download
Keywords: Antropologi; Pemberdayaan;

Article Metrics:

  1. Agustina, M.P. (2020). Pemberdayaan Sosial Dalam Pengembangan Ekowisata di Pekon Kiluan Negeri Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung. https://trilogi.ac.id/journal/ks/index.php/JSING/article/download/741/393
  2. Bintoro, R. F. A., Karim, A., & Paselle, E, (2020), Perempuan Melalui Program Desa Perempuan Indonesia Maju Mandiri ( Prima ) Di Kelurahan Lok Bahu Kecamatan Sungai Kunjang Kota Samarinda Policy Evaluation of Women ’ S Economic Empowerment Through Prima Village Program in Samarinda. https://doi.org/10.36087/jrp.v3i1.65
  3. Chamber, Robert. (1987). Pembangunan Desa: Mulai Dari Belakang. Jakarta: LP3ES
  4. Dunn, W. N. (2018). Public Policy Analysis: An Integrated Approach (6th ed.). In Routledge (Ed.), Routledge (Sixth edit). Routledge. https://accord.edu.so/course/material/public-policy-and-analysis-480/pdf_content
  5. Devi, R. M. (2023). Evaluasi Program Pemberdayaan Ekonomi Perempuan Melalui Program Desa Prima
  6. Edi Suharto. (2017). Pembangunan Masyarakat Memberdayakan Rakyat:Kajian Strategi Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Pekerja Sosial. Bandung: PT Refika Aditama
  7. Kelurahan Margomulyo, Kapanewon Seyegan Kabupaten Sleman. https://thejournalish.com/ojs/index.php/thejournalish/article/view/300
  8. Kuntarta, (2020), Perencanaan Pengembangan Desa Perempuan Indonesia Maju Mandiri, Jurnal Ilmiah Administrasi Publik ( JIAP ). https://doi.org/10.21776/ub.jiap.2020.006.03.13
  9. Foucault. Rights of Death and Power over Life", dalam Rabinow (ed.), Foucault Reader. (New York: Pantheon Books, 1984)
  10. Potensi Prodeskel Desa Padu Banjar. Tahun 2022
  11. Perkembangan Prodeskel Desa Padu Banjar. Tahun 2022
  12. Stiglitz, Joseph E., Creating a Learning Society: A New Approach to Growth, Development, and Social Progress. Columbia University Press, 2014
  13. Sunyoto. (2006). Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
  14. Tania Murray Li. The Will To Improve: Governmentality, Development, and the Practice of Politics. (Amerika Serikat: Duke University Press, 2012)
  15. Wiryanto. (1973). Membangun Masyarakat. Bandung: Angkasa Offset

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2025-01-13 12:44:53

No citation recorded.