skip to main content

PENGENALAN PLATFORM MINATO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN HURUF DAN KOSAKATA BAHASA JEPANG

*Yuliani Rahmah scopus  -  Japanese Language and Culture Departement, Faculty of Humanities, Diponegoro University, Indonesia
Elizabeth Ika Hesti Aprilia Nindia Rini  -  Japanese Language and Culture Departement, Faculty of Humanities, Diponegoro University, Indonesia

Citation Format:
Abstract

ABSTRAK

Artikel ini memaparkan mengenai kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan sebagai hasil kerjasama program studi dengan Himawari (himpunan mahasiswa S1 Bahasa dan Kebudayaan Jepang). Tujuan dari kegiatan pengabdian kali ini adalah untuk  memperkenalkan dan berbagi ilmu pengetahuan mengenai bahasa dan kebudayaan Jepang kepada para siswa  pembelajar bahasa Jepang di sekolah menengah atas. Kegiatan pengabdian dengan tema berkolaborasi dan berbagi pengetahuan ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan pengetahuan bahasa dan budaya para pembelajar pemula sesuai dengan minat dan kebutuhan para pembelajar tersebut. Sesuai dengan tujuan utamanya, maka melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat kali ini, para peserta yang mempunyai minat dan ketertarikan pada bahasa dan budaya Jepang  dapat mengenal aturan penulisan huruf Jepang, penggunaan hiragana dalam ragam persalaman dan pengenalan media belajar. Berbeda dengan kegiatan sebelumnya, pada kegiatan ini para peserta diperkenalkan pada media belajar online Minato yang dapat dipergunakan untuk belajar secara mandiri dan disesuaikan dengan minat pembelajar.

Kata kunci: huruf dan kosakata bahasa Jepang; hiragana; Platform Minato

ABSTRACT

This article describes the results of community service activities carried out as a collaboratively teachers of Japanese Language and Culture study program with Himawari (Japanese Language and Culture student association). The purpose of this service activity is to introduce and share knowledge about Japanese language and culture to students studying Japanese in high schools in Semarang, especially students of SMAN 12 Semarang. This service activity with the theme of collaborating and sharing knowledge is expected to be able to meet the language and cultural knowledge needs of novice learners in accordance with the interests and needs of these learners. In accordance with its main objective, through this community service activity, participants who have interest in Japanese language and culture can get to know the rules for writing Japanese characters, the use of hiragana in a variety of Japanese vocabulary  and an introduction to learning media. In this activity the participants were introduced to Minato's online learning media which can be used for independent study and adapted to the interests of the learner.

Keywords: Japanese letters and vocabulary; hiragana; E-learning Minato

Fulltext View|Download

Article Metrics:

  1. “E-Learning Bahasa Jepang JF Minato”
  2. (n-d) “ E-Learning Bahasa Jepang JF Minato” diakses pada 15 November 2022 from https://minato-jf.jp
  3. E-Learning Bahasa Jepang JF Minato-User Guide (n.d). Diakses pada 15 November 2022, from https://minato.jf.jp/Guide/Index
  4. E-Learning Bahasa Jepang JF Minato-Learning Course (n.d). Diakses pada 16 November 2022 from https://minato-jf.jp/LearningCourse/Index
  5. E-Learning Bahasa Jepang JF Minato-Test Index (n.d). Diakses pada 16 November 2022 from https://minato-jf.jp/Test/Index/9038
  6. Mizutani,Nobuko. 1993. First Lessons in Japanese 「入門日本語」.Tokyo.ALC Press
  7. Sakariah, Dewi Saraswati.(2022). “Pemanfaatan Laman Minato Sebagai Media Pembelajaran Daring Bahasa Jepang”. Jurnal Harmoni vol 6/1
  8. Taniguchi, Sumiko. 2001. First Steps in Japanese.「はじめのいっぽ」.Tokyo. 3A Network

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-03 19:05:29

No citation recorded.