skip to main content

PERAYAAN MATSURI JEPANG SEBAGAI BAGIAN DIPLOMASI BUDAYA

*Arsi Widiandari scopus  -  Japanese Language and Culture Departement, Faculty of Humanities, Diponegoro University, Indonesia
Dewi Saraswati Sakariah  -  Japanese Language and Culture Departement, Faculty of Humanities, Diponegoro University, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Perayaan Matsuri Jepang di Indonesia menjadi salah satu sarana utama dari diplomasi budaya, dimana memainkan peran penting dalam hubungan Jepang-Indonesia. Perayaan matsuri Jepang di Indonesia menyuguhkan pertunjukan budaya Jepang seperti seni tradisional, musik, kuliner dan lainnya. Perayaan matsuri mengajak partisipasi dari masyarakat internasional sehingga mewujudkan pertukaran budaya antar negara. Dalam diplomasi budaya, perayaan matsuri berperan sebagai jembatan untuk membangun pemahaman dan persahabatan lintas budaya. Perayaan matsuri Jepang di Indonesia menciptakan hubungan bilateral, memperkuat kerjasama antar bangsa dan membuka pintu dialog antarbudaya. Artikel penelitian ini merupakan hasil akhir dari diskusi yang dilakukan bersama siswa SMA 9 Semarang dalam kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. 

Fulltext View|Download

Article Metrics:

  1. Budaya, D. W. (2018). Pedoman Diplomasi Budaya. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
  2. Lawanda, I. I. (2009). Matsuri dan Kebudayaan Korporasi Jepang. Yogyakarta: ILUNI Kajian Wilayah Jepang Press
  3. Saraswati, P. A. (2021). The Jak-Japan Matsuri Program in Japan's Soft Power Diplomacy Practice with Indonesia. Yogyakarta

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2025-01-21 21:12:12

No citation recorded.