1Program Studi Magister Kesehatan Lingkungan, Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia
2Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit, Jl. Hasanudin No.123 Salatiga, Indonesia
3Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{JKLI50812, author = {Arief Nugroho and Mateus Adi and Nurjazuli Nurjazuli}, title = {Spatial Analysis of Environmental Conditions in The Incidence of Leptospirosis in Kebumen Regency}, journal = {Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia}, volume = {22}, number = {2}, year = {2023}, keywords = {Leptospirosis; Kebumen; spatial; cluster}, abstract = { Judul: Analisis Spasial Kondisi Lingkungan pada Kejadian Leptospirosis di Kabupaten Kebumen Latar belakang: Kabupaten Kebumen tercatat ada 23 kasus leptospirosis tahun 2021 dan 37 kasus leptospirosis tahun 2022 hingga Bulan Agustus. Salah satu upaya penanggulangan dan pencegahan penyakit yaitu spasial penyakit berbasis lingkungan. GIS ( Geographic Information System ) bermanfaat untuk mengetahui pola spasial penyakit yang berkaitan dengan lingkungan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui distribusi dan melakukan analisis spasial faktor lingkungan terhadap kejadian leptospirosis di Kabupaten Kebumen. Metode : Jenis penelitian adalah observasional analitik dengan desain secara cross sectional melalui pendekatan spasial. Jumlah sampel sebesar 56 kasus leptospirosis di Kabupaten Kebumen tahun 2021 dan tahun 2022 hingga bulan Agustus. Pengumpulan data titik koordinat rumah kasus menggunakan alat GPS ( Global Positioning System ). Pengambilan data dilakukan selama 2 bulan. Analisis data dilakukan melalui ArcGIS 10.3, dan SaTScan 10.1. Hasil: Distribusi kasus leptospirosis di Kabupaten Kebumen tersebar di 20 Kecamatan, 12,5% kasus ditemukan di Kecamatan Kutowinangun, mayoritas sebesar 32,14% kasus berumur 50-59 tahun, 83,93% kasus diderita laki-laki, 48,21% kasus berpendidikan rendah (SD) dan 66,07% kasus bekerja sebagai petani. Hasil analisis spasial menunjukkan 54% kasus tinggal di wilayah dengan kepadatan penduduk rendah (417-1025 jiwa/km 2 ), 76,79% ketinggian tempat 0-100 mdpl, punya riwayat banjir, 80,36% di wilayah pedesaan, 57,14% kasus berada > 1 km dari sungai, 87,5% kasus berada pada radius <500 m dengan sawah, dan terbentuk pola cluster yang signifikan ( p value = 0.0015) yang berlokasi di Kecamatan Mirit. Simpulan : Kasus leptospirosis banyak ditemukan di wilayah pedesaan dengan kepadatan penduduk rendah, berada di wilayah dataran rendah, daerah kasus pernah mengalami riwayat banjir, lokasi kasus dengan sungai radius > 1 km, lokasi kasus dengan sawah radius <500 m, dan terjadi kluster di Kecamatan Mirit. Kegiatan pengendalian terpadu maupun pencegahan dapat difokuskan pada daerah kluster tersebut. ABSTRACT Background: Kebumen Regency recorded 23 cases of leptospirosis in 2021 and 37 cases of leptospirosis in 2022 until August. One of the efforts to overcome and prevent disease is the environment-based spatial disease. GIS (Geographic Information System ) is useful for knowing the spatial patterns of diseases related to the environment. The purpose of this study is to determine the distribution and conduct a spatial analysis of environmental factors on the incidence of leptospirosis in Kebumen Regency . Method: The type of research is analytic observational with cross-sectional design through a spatial approach. The number of samples was 56 cases of leptospirosis in Kebumen Regency in 2021 and 2022 until August. Data collection of home case coordinates using GPS (Global Positioning System) tools. Data collection is carried out for 2 months. Data analysis was performed using ArcGIS 10.3, and SaTScan 10.1 . Result: The distribution of leptospirosis cases in Kebumen Regency is spread across 20 sub-districts, 12.5% of cases are found in Kutowinangun district, the majority of 32.14% of cases are aged 50-59 years, 83.93% of cases are suffered by men, 48.21% of cases are low-educated and 66.07% of cases of working as farmers . The results of the spatial analysis showed that 54% of cases lived in areas with low population density (417-1025 people / km 2 ), 76.79% of altitude of 0-100 meters above sea level, had a history of flooding, 80.36% in the rural areas, 57.14% of cases were > 1 km from the rivers, 87.5% of cases were in a radius of <500 m with rice fields, and a significant cluster pattern was formed (p-value = 0.0015) located in Mirit District . Conclusion : Leptospirosis cases are found in rural areas with low population density in lowland areas, case areas that have experienced a history of flooding, case locations with rivers with a radius of > 1 km, case locations with rice fields with a radius of <500 m, and clusters occur in Mirit District. Integrated control and prevention activities can be focused on the cluster area. }, issn = {2502-7085}, pages = {170--178} doi = {10.14710/jkli.22.2.170-178}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jkli/article/view/50812} }
Refworks Citation Data :
Judul: Analisis Spasial Kondisi Lingkungan pada Kejadian Leptospirosis di Kabupaten Kebumen
Latar belakang: Kabupaten Kebumen tercatat ada 23 kasus leptospirosis tahun 2021 dan 37 kasus leptospirosis tahun 2022 hingga Bulan Agustus. Salah satu upaya penanggulangan dan pencegahan penyakit yaitu spasial penyakit berbasis lingkungan. GIS (Geographic Information System) bermanfaat untuk mengetahui pola spasial penyakit yang berkaitan dengan lingkungan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui distribusi dan melakukan analisis spasial faktor lingkungan terhadap kejadian leptospirosis di Kabupaten Kebumen.
Metode: Jenis penelitian adalah observasional analitik dengan desain secara cross sectional melalui pendekatan spasial. Jumlah sampel sebesar 56 kasus leptospirosis di Kabupaten Kebumen tahun 2021 dan tahun 2022 hingga bulan Agustus. Pengumpulan data titik koordinat rumah kasus menggunakan alat GPS (Global Positioning System). Pengambilan data dilakukan selama 2 bulan. Analisis data dilakukan melalui ArcGIS 10.3, dan SaTScan 10.1.
Hasil: Distribusi kasus leptospirosis di Kabupaten Kebumen tersebar di 20 Kecamatan, 12,5% kasus ditemukan di Kecamatan Kutowinangun, mayoritas sebesar 32,14% kasus berumur 50-59 tahun, 83,93% kasus diderita laki-laki, 48,21% kasus berpendidikan rendah (SD) dan 66,07% kasus bekerja sebagai petani. Hasil analisis spasial menunjukkan 54% kasus tinggal di wilayah dengan kepadatan penduduk rendah (417-1025 jiwa/km2), 76,79% ketinggian tempat 0-100 mdpl, punya riwayat banjir, 80,36% di wilayah pedesaan, 57,14% kasus berada > 1 km dari sungai, 87,5% kasus berada pada radius <500 m dengan sawah, dan terbentuk pola cluster yang signifikan (p value = 0.0015) yang berlokasi di Kecamatan Mirit.
Simpulan: Kasus leptospirosis banyak ditemukan di wilayah pedesaan dengan kepadatan penduduk rendah, berada di wilayah dataran rendah, daerah kasus pernah mengalami riwayat banjir, lokasi kasus dengan sungai radius > 1 km, lokasi kasus dengan sawah radius <500 m, dan terjadi kluster di Kecamatan Mirit. Kegiatan pengendalian terpadu maupun pencegahan dapat difokuskan pada daerah kluster tersebut.
ABSTRACT
Background: Kebumen Regency recorded 23 cases of leptospirosis in 2021 and 37 cases of leptospirosis in 2022 until August. One of the efforts to overcome and prevent disease is the environment-based spatial disease. GIS (Geographic Information System ) is useful for knowing the spatial patterns of diseases related to the environment. The purpose of this study is to determine the distribution and conduct a spatial analysis of environmental factors on the incidence of leptospirosis in Kebumen Regency.
Method: The type of research is analytic observational with cross-sectional design through a spatial approach. The number of samples was 56 cases of leptospirosis in Kebumen Regency in 2021 and 2022 until August. Data collection of home case coordinates using GPS (Global Positioning System) tools. Data collection is carried out for 2 months. Data analysis was performed using ArcGIS 10.3, and SaTScan 10.1.
Result: The distribution of leptospirosis cases in Kebumen Regency is spread across 20 sub-districts, 12.5% of cases are found in Kutowinangun district, the majority of 32.14% of cases are aged 50-59 years, 83.93% of cases are suffered by men, 48.21% of cases are low-educated and 66.07% of cases of working as farmers. The results of the spatial analysis showed that 54% of cases lived in areas with low population density (417-1025 people / km2), 76.79% of altitude of 0-100 meters above sea level, had a history of flooding, 80.36% in the rural areas, 57.14% of cases were > 1 km from the rivers, 87.5% of cases were in a radius of <500 m with rice fields, and a significant cluster pattern was formed (p-value = 0.0015) located in Mirit District.
Conclusion: Leptospirosis cases are found in rural areas with low population density in lowland areas, case areas that have experienced a history of flooding, case locations with rivers with a radius of > 1 km, case locations with rice fields with a radius of <500 m, and clusters occur in Mirit District. Integrated control and prevention activities can be focused on the cluster area.
Note: This article has supplementary file(s).
Article Metrics:
Last update:
Association of geographical factors with leptospirosis incidence in Sleman Regency, Yogyakarta
Last update: 2025-01-21 11:02:20
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia (JKLI, p-ISSN: 1412-4939, e-ISSN:2502-7085) and Master Program of Environmental Health, Diponegoro University as the publisher of the journal. Copyright encompasses the rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
JKLI journal and Master Program of Environmental Health, Diponegoro University, the Editors and the Advisory Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in the JKLI journal are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form JKLI journal] The copyright form should be signed originally and send to the Editorial Office in the form of original mail or scanned document to jkli@live.undip.ac.id.
Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia (e-ISSN: 2502-7085, p-ISSN: 1412-4939) is published by Master of Environmental Health, Faculty of Public Health, Universitas Diponegoro under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats