skip to main content

Perilaku oksidasi dari lapisan komposit Al-MoSi2 yang difabrikasi di atas baja karbon rendah dengan teknik paduan mekanik

*Moh. Thoyful Gufron  -  Department Teknik Mesin, Universitas PGRI Semarang, Jl. Sidodadi timur, No.24 - Dr Cipto, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
Yuris Setyoadi orcid scopus  -  Department Teknik Mesin, Universitas PGRI Semarang, Jl. Sidodadi timur, No.24 - Dr Cipto, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
Didik Aryanto orcid scopus  -  Pusat Riset Material Maju, Badan Riset dan Inovasi Nasional, KST BJ. Habibie, Tangerang Selatan 15214, Banten, Indonesia, Indonesia
Agus Sukarto Wismogroho orcid scopus  -  Pusat Riset Material Maju, Badan Riset dan Inovasi Nasional, KST BJ. Habibie, Tangerang Selatan 15214, Banten, Indonesia, Indonesia
Open Access Copyright (c) 2024 ROTASI

Citation Format:
Abstract
Lapisan komposit Al-MoSi2 telah dideposisikan di atas permukaan baja karbon rendah. Lapisan komposit Al-MoSi2 di uji oksidasi siklik selama 100 jam dengan lingkungan udara. Setiap siklik, lapisan komposit berada dalam tungku muffle selama 20 jam. Efek suhu pada uji oksidasi siklik terhadap perilaku oksidasi dari lapisan komposit dipelajari berdasarkan hubungan pertambahan berat terhadap siklik dan laju oksidasi. Hasil uji oksidasi siklik menunjukkan bahwa lapisan komposit AlMoSi2 dapat meminimalisir terjadinya oksidasi pada baja karbon rendah pada suhu 600 dan 700 °C. Namun, Hal tersebut tidak berlaku ketika oksidasi siklik pada suhu 800 °C, dimana terjadi retakan dan kerusakan pada lapisan coating Al-MoSi. Hal tersebut berarti bahwa lapisan komposit Al-MoSi2 memiliki ketahanan oksidasi yang baik pada suhu 600 dan 700 °C.
Fulltext View|Download
Keywords: Baja karbon rendah; lapisan komposit; Al-MoSi2; Oksidasi siklik

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-05-17 20:10:57

No citation recorded.