skip to main content

SISTEM PEMANTAUAN INDEKS MASSA TUBUH BALITA MENGGUNAKAN MODUL SIM7600G-H BERBASIS INTERNET OF THINGS

*Naufal Arif Ardiansyah  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Fitra Ramdhani  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Shita Fitria Nurjihan  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Rifqi Fuadi Hasani  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Anik Tjandra Setiati  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Benny Nixon  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Yenniwarti Rafsyam  -  Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Jakarta, Indonesia
Dikirim: 20 Nov 2024; Diterbitkan: 6 Jan 2026.
Akses Terbuka Copyright (c) 2026 Transmisi: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro under http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0.

Citation Format:
Sari
Pembuatan timbangan digital yang terintegrasi dengan aplikasi Android bertujuan untuk memantau perkembangan gizi balita di Posyandu. Alat ini dirancang menggunakan sensor load cell HX711 untuk mengukur berat badan dan sensor ultrasonik Parallax PING untuk mengukur tinggi badan. Data hasil pengukuran secara otomatis dikirimkan ke Firebase Realtime Database melalui modul 4G LTE SIM7600G-H kemudian ditampilkan melalui aplikasi Android “AnakSehat”. Aplikasi ini dirancang untuk memudahkan petugas posyandu dan orang tua dalam pencatatan, pemantauan, serta perhitungan Indeks Massa Tubuh (IMT) anak sesuai dengan standar Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat melakukan pengukuran berat dan tinggi badan serta dapat mengirimkan data secara real-time.
Fulltext View|Download
Kata Kunci: Aplikasi Android, Firebase, Indeks Massa Tubuh, Posyandu, Timbangan digital

Article Metrics:

  1. Ramadany, A., & Pasaribu, S. R. (2021). Pengaruh Indeks Massa Tubuh Terhadap Indeks Lengkung Telapak Kaki Mahasiswa Dan Mahasiswi Fk Uisu. Jurnal Kedokteran Ibnu Nafis, 93-100
  2. Kemenkes, R. I. (2020). PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2020 TENTANG STANDAR ANTROPOMETRI ANAK. PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
  3. Bagus, R., Agustine, L., & Lestariningsih, D. (2019). Alat Ukur Timbangan Badan dan Tinggi Badan Otomatis Berbasis Arduino Dengan Output Suara. Scientific Journal Widya Teknik, 18(2), 77-83
  4. Saputra, A. S. (2023). Rancang Bangun Alat Ukur Tinggi Badan dan Berat Badan Digital Menggunakan Sensor Ultrasonik dan Sensor Berat Berabasis Arduino Uno. Journal of Vocational Education and Information Technology, 4(1), 22-28
  5. Haslim, Mamahit, C. E. J., Memah, V. F. C., & Ticoh, J.D. (2024). Rancang Bangun Alat Pengukur Tinggi dan Berat Badan Ideal Berbasis Internet of Things. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 9 (2), 44-55
  6. Susanto, F., Prasiani, N. K., & Darmawan, P. (2022). Implementasi Internet of Things Dalam Kehidupan Sehari-Hari. Jurnal Imagine, 35-40
  7. Mukhammad, Y., Santika, A., & Haryuni, S. (2022). Analisis Akurasi Modul Amplifier HX711 untuk Timbangan Bayi. Medika Teknika : Jurnal Teknik Elektromedik Indonesia, 24-28
  8. Kassim, A. M., Jaafar, H. I., Azam, M. A., Abas, N., & Yasuno, T. (2013). Performances Study of Distance Measurement Sensor with Different Object Material and Properties. 2013 IEEE 3rd International Conference on System Engineering and Technology, 281-284
  9. Voicu, V., Petreus, D., Cebuc, E., & Etz, R. (2022). Industrial IoT (IIOT) Architecture for Remote Solar Plant Monitoring. 2022 21st RoEduNet Conference: Networking in Education and Research (RoEduNet), 1-4
  10. Tran-Quang, V., & Nguyen-Dinh, D. (2021). Design and Implementation of a V2X-Tag for IoT-Based Smart On-Street Parking System. 2021 8th NAFOSTED Conference on Information and Computer Science (NICS), 446-451
  11. Moroney, L. (2017). The Firebase Realtime Database. The Definitive Guide to Firebase: Build Android Apps on Google's Mobile Platform, 51-71
  12. Kumar, A. (2018). Mastering Firebase for Android Development: Build real-time, scalable, and cloud-enabled Android apps with Firebase. Packt Publishing Ltd
  13. Khawas, C., & Shah, P. (2018). Application of Firebase in Android App Development-A Study. International Journal of Computer Applications, 49-53
  14. Oliveira, V., Teixeira, L., & Ebert, F. (2020). On the adoption of kotlin on android development: A triangulation study. 020 IEEE 27th International Conference on Software Analysis, Evolution and Reengineering (SANER), 206-216
  15. Mateus, B. G., & Martinez, M. (2020). On the adoption, usage and evolution of Kotlin features in Android development. Proceedings of the 14th ACM/IEEE International Symposium on Empirical Software Engineering and Measurement (ESEM), 1-12
  16. Febriyanti, E. (2024, July 16). Rumus Z-score IMT/U. Diambil kembali dari https://evifebriyanti21.com/rumus-z-score-imt-u/
  17. Andayani, R. P., & Afnuhazi, R. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Status Gizi Pada Balita. Jurnal Kesehatan Mercusuar, 41-48
  18. Diniyyah, S. R., & Nindya, T. S. (2017). Asupan energi, protein dan lemak dengan kejadian gizi kurang pada balita usia 24-59 bulan di Desa Suci, Gresik. Amerta Nutrition, 341-350
  19. Fadhillah, A. P., & Herdiani, N. (2020). Literature Review: Asupan Energi Dan Protein Dengan Status Gizi Pada Balita. Surabaya: Universitas Nadhlatul Ulama Surabaya
  20. Toby, Y. R., Anggraeni, L. D., & Rasmada, S. (2021). Analisis Asupan Zat Gizi Terhadap Status Gizi Balita. Faletehan Health Journal, 92-101
  21. Tristiyanti, W. F. (2018). Hubungan Durasi Tidur, Kualitas Tidur dan Asupan Makanan Dengan Kejadian Obesitas pada Balita Usia 3-5 Tahun. Universitas Sebelas Maret

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2026-01-26 11:07:33

No citation recorded.