skip to main content

ANALISIS PERUBAHAN FUNGSI RUANG PADA CAGAR BUDAYA KLINIK BETHESDA PETERONGAN

*Satrio Nugroho  -  Universitas Diponegoro, Indonesia
Kurniawan Bayuaji  -  Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Klinik Bethesda Peterongan merupakan salah satu bangunan Cagar Budaya yang dilestarikan oleh Pemerintah Kota Semarang. Bangunan ini awalnya merupakan rumah tinggal milik keluarga Tan Siang Swie. Namun, seiring berjalannya waktu bangunann ini sekarang difungsikan sebagai klinik yang kepengurusannya menjadi satu dengan GKI Peterongan. Tentunya, sebagai cagar budaya bangunan ini memiliki nilai penting yang patut untuk dilestarikan agar bisa menjadi objek studi di masa yang akan datang. Namun, penggunaan bangunan lama dengan fungsi baru terkadang memaksa pemilik atau pengelola bangunan untuk memenuhi kebutuhan dari bangunan ini, dan terkadang hal tersebut bisa saja bersifat merusak. Maka dari itu, diperlukan sebuah tinjauan mengenai bagaimana tindakan pelestarian yang sudah dilakukan pada bangunan ini, dan bagaimana rekomendasi tindakan yang seharusnya dilakukan pada bangunan ini di masa yang akan datang

Fulltext View|Download
Keywords: Cagar Budaya; Pelestarian; Klinik

Article Metrics:

  1. Hartono, S. & Handinoto (2006). Arsitektur Transisi Di Nusantara Dari Akhir Abad 19 Ke Awal Abad 20. DIMENSI: Journal of Architecture of and Built Environtment Vol 34 No.2
  2. ICOMOS (1964). International Charter For The Conservation And Restoration Of Monuments And Sites. Venice: ICOMOS
  3. Jokilehto, J. (2007) History of Architectural Conservation, First Edition. Routledge. ISBN 113639849X, 9781136398490
  4. _________. (2017) History of Architectural Conservation, Second Edition. Routledge. ISBN 131726651X, 9781317266518
  5. UNESCO (2005). Basic texts of the 1972 World Heritage Convention. Paris: the United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization
  6. Undang-Undang No 11 Tahun 2010 tentang Cagar Budaya
  7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2014 Tentang Klinik

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-20 19:37:52

No citation recorded.