skip to main content

Dampak Kualitas Air Terhadap Sumber Daya Ikan di Sungai Seklenting, Kabupaten Demak

*Muchamad Iqbal Widiansyah Putra  -  Departemen Sumber Daya Akuatik, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro, Indonesia
Norma Afiati  -  Departemen Sumber Daya Akuatik, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro, Indonesia
Pujiono Wahyu Purnomo  -  Department of Aquatic Resources, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia
Open Access Copyright (c) 2025 Jurnal Pasir Laut
Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Citation Format:
Abstract
Sungai Seklenting terletak di Kecamatan Wedung, Demak merupakan salah satu sungai yang dimanfaatkan oleh berbagai aktivitas manusia seperti pertanian, pertambakan, pemukiman, dan hutan mangrove. Aktivitas tersebut menyebabkan pembuangan limbah domestik dan organik masuk ke dalam perairan yang berpengaruh terhadap kemunduran kualitas air yang dapat mempengaruhi kehidupan organisme akuatik di dalamnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh kondisi kualitas air di Sungai Seklenting terhadap keragaman dan kelimpahan organisme akuatiknya. Penelitian ini menggunakan metode analisis kualitas air menggunakan variabel temperatur, kecerahan, pH, DO, BOD, nitrat, total fosfat, klorofil-a, nitrit, dan ammonia yang diukur pada 4 stasiun selama 2 periode, yaitu bulan Mei dan Juli 2024. Perhitungan Indeks Pencemaran menunjukkan bahwa status mutu air Sungai Seklenting termasuk kategori tercemar sedang dengan nilai 8,78 pada bulan Mei 2024 dan 8,8 pada bulan Juli 2024. Perhitungan Trophic Level Index menunjukkan bahwa status kesuburan perairan Sungai Seklenting termasuk kategori eutrofik dengan nilai 4,57 pada bulan Mei 2024 dan 4,69 pada bulan Juli 2024. Analisis potensi sumber daya ikan di Sungai Seklenting berdasarkan keragaman dan kelimpahan hasil tangkapan nelayan yaitu, pada bulan Mei 2024 sebanyak 598 ekor, bulan Juli 2024 sebanyak 586 ekor. Variabel kualitas air mempengaruhi jumlah hasil tangkapan di Sungai Seklenting. Saran yang dapat diberikan dari penelitian ini adalah perlunya edukasi kepada masyarakat terhadap pengelolaan kualitas air untuk meminimalisir pencemaran serta monitoring secara rutin, agar keanekaragaman biota akan tetap terjaga.
Fulltext View|Download
Keywords: Indeks Pencemaran; Kualitas Air; Sumber Daya Ikan; Sungai Seklenting; Trophic Level Index

Article Metrics:

  1. Adawiah, S. R., A. Vina, dan P. S. Endah. 2021. Analisis Kesuburan Perairan di Daerah Keramba Jaring Apung Berdasarkan Kandungan Unsur Hara (Nitrat dan Fosfat) di Waduk Ir. H. Djuanda Jatiluhur Purwakarta. Jurnal Kartika Kimia, 4(2): 96-105
  2. Arieska, P. K., dan H. Novera. 2018. Pemilihan Teknik Sampling berdasarkan Pehitungan Efisiensi Relatif. Statistika, 6(2): 166-171
  3. Arifelia, D. R., D. Gusti, dan S. Heron. 2017. Analisis Kondisi Perairan Ditinjau dari Konsentrasi Total Suspended Solid (TSS) dan Sebaran Klorofil-A di Muara Sungai Lumpur, Sumatera Selatan. Maspari Journal, 9(2): 95-104
  4. Burns NM, Bryers G, and Bowman E (2000) Protocol for monitoring trophic levels of New Zealand lakes and reservoirs. Ministry for the Environment, Wellington. 122 p
  5. Daroini, T. A., dan A. Apri. 2020. Analisis BOD (Biological Oxygen Demand) di Perairan Desa Prancak Kecamatan Sepulu, Bangkalan. Juvenil Jurnal Ilmiah Kelautan dan Perikanan, 1(4): 558-566
  6. Fauzan, A., M. W. Retna, dan A. Tri. 2018. Tingkat Kesuburan Perairan Tembeling Tanjung, Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau. Jurnal Akuatiklestari, 2(1):22-28
  7. Hamdani, A. R., dan P. Asep. 2020. Efektifitas Implementasi Pembelajaran Daring (Full Inline) Dimasa Pandemi Covid-19 pada Jenjang Sekolah Dasar di Kabupaten Subang. Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 6(1): 1-9
  8. Kurniasari, R. D. Y., dan Rudianto. 2023. Analisis Kualitas Air pada Outlet Limbah Industri Perusahaan Penyedap Rasa Korea dan Jepang. Environmental Pollution Journal, 3(1): 572-581
  9. Marlina, N., Hudori, dan H. Ridwan. 2017. Pengaruh Kekasaran Saluran dan Suhu Air Sungai pada Parameter Kualitas Air COD, TSS di Sungai Winongo Menggunakan Software QUAL2Kw. Jurnal Sains dan Teknologi Lingkungan, 9(2): 122-133
  10. Mesaluna, A. R., F. F. Ari. A. S. Wilda. H. A. M. Tri. Mardhyana. P. A. Kurnia. 2023. Konsentrasi Nitrat dan Fosfat sebagai Indikator Status Kesuburan Perairan Sungai Pelus, Kabupaten Banyumas. Jurnal Maiyah, 2(3): 247-256
  11. Moira, V. S., L. O. Muzaky, dan I. Andik. 2020. Analisis Hubungan Kondisi Oseanografi Kimia terhadap Ekosistem Terumbu Karang di Perairan Damas, Trenggalek, Jawa Timur. Journal of Marine and Coastal Science, 9(3): 113-126
  12. Mutmainah, A., S. Bambang, dan R. Arif. 2022. Analisis Status Mutu Perairan Anak Sungai Bogowonto, Yogyakarta. Jurnal Pasir Laut, 6(1): 33-42
  13. Ningrum, R. W., Z. Muhammad, dan W. S. Yulina. 2024. Studi Kandungan dan Sebaran Bahan Organik di Perairan Kota Pekalongan. Indonesian Journal of Oceanography, 6(2): 159-164
  14. Patty, S. I., H. Ricardo, dan K. Ferdimon. 2020. Variasi Musiman Suhu, Salinitas, dan Kekeruhan Air Laut di Periaran Selat Lembeh, Sulawesi Utara. Jurnal Ilmiah Platax, 8(1): 110-117
  15. Patty, S. I., Y. F. Yukita, dan I. P. Sapira. 2021. Analisis Kualitas Perairan Bolaang Mangondow, Sulawesi Utara Berdasarkan Parameter Fisika-Kimia Air Laut. Jurnal Kealutan Tropis, 24(1): 113-122
  16. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
  17. Pratiwi, N. T. M., H. Sigid, S. N. Bagoes, dan W. D. Yuni. 2020. Penentuan Status Trofik Melalui Beberapa Pendekatan (Studi Kasus: Waduk Cirata). Jurnal Biologi Indonesia, 16(1): 89-98
  18. Safitri, R. N., N. S. R. Ayu, H. W. Gilang, P. T. Aldila, dan R. Siti. 2022. Dampak Kualitas Air pada Kawasan Keramba Budidaya Ikan Tawar di Waduk Cengklik, Boyolali. Envoist Journal, 2(2): 84-91
  19. Saputri, E. T., dan E. Makhfud. 2020. Kepadatan Bakteri Cliform Sebagai Indikator Pencemaran Biologis di Perairan Pesisir Sepuluh Kabupaten Bangkalan. Jurnal Ilmiah Kelautan dan Perikanan, 1(2): 243-249
  20. Sari, E. K., dan W. O. Endrata. 2019. Penentuan Status Mutu Air dengan Metode Indeks Pencemaran dan Strategi Pengendalian Pencemaran Sungai Ogan Kabupaten Ogan Komering Ulu. Jurnal Ilmu Lingkungan, 17(3): 4886-491
  21. Sunaryani, A., 2023. Penentuan Status Mutu Air dan Status Trofik di Perairan Danau Maninjau. Jurnal Teknologi Lingkungan, 24(1): 21-27
  22. Sutamihardja, R. T. M., A. Mia, dan H. Yunita. 2018. Studi Dinamika Senyawa Fosfat dalam Kualitas Air Sungai Ciliwung Hulu Kota Bogor. Jurnal Sains Natural, 8(1): 43-49
  23. Zulhilmi., E. Ismail, S. Darwin, dan Idawati. 2019. Faktor yang Behubungan Tingkat Konsumsi Air Bersih pada Rumah Tangga di Kecamatan Peudada Kabupaten Bireun. Jurnal Biology Education, 7(2): 110-126

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2025-03-24 11:33:07

No citation recorded.