skip to main content

NEW STATE, OLD SOCIETY: The Practice of Corruption in Indonesian Politics In Historical Comparative Perspective


Citation Format:
Abstract
Abstrak
Dengan menggunakan perspektiv perbandingan sejarah, dan mendasarkan pada kasus
korupsi di sektor perhutanan, artikel ini berargumen bahwa meskipun Indonesia telah berubah dari
negara berstruktur otoriter menjadi negara yang berstruktur demokratis namun sikap (attitude) para
pelaku (actors) dalam negara masih belum berubah. Mereka masih berlaku feodal sebagaimana
halnya pada saat negara ini masih berbentuk kerajaan ribuan tahun silam. Karakter feodal inilah yang
kemudian memberi justifikasi bagi tetap langgengnya tradisi korupsi pada sepanjang sejarah bangsa.
Lebih jauh, watak feodal dan korup ini sesungguhnya bisa dilacak akarnya pada nilai-nilai yang
terdapat dalam budaya Jawa sebagaimana diuraikan oleh Bennedict Anderson.
Kata kunci: sikap, pelaku, budaya jawa, korup

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-12-20 09:51:16

No citation recorded.