BibTex Citation Data :
@article{JSMO4253, author = {Bayu Mulyono and Yoestini Yoestini and Rini Nugraheni and Mustofa Kamal}, title = {ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (STUDI KASUS PADA PERUMAHAN PURI MEDITERANIA SEMARANG)}, journal = {JURNAL STUDI MANAJEMEN ORGANISASI}, volume = {4}, number = {2}, year = {2012}, keywords = {}, abstract = { ABSTRAKSI Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen. Penelitian ini dilakukan di kompleks Perumahan Puri Mediterania Semarang, responden yang digunakan sebanyak 50 penghuni rumah Puri Mediterania dengan menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan kualitas layanan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Pengaruh dari kualitas produk terhadap kepuasan konsumen sebesar 0,548, sedangkan pengaruh dari kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen sebesar 0,381. Kualitas produk adalah variabel paling penting dalam mempengaruhi kepuasan konsumen daripada kualitas layanan. Kata kunci : kualitas produk; kualitas layanan; dan kepuasan konsumen. }, pages = {91--100} doi = {10.14710/jsmo.v4i2.4253}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/smo/article/view/4253} }
Refworks Citation Data :
ABSTRAKSI
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen. Penelitian ini dilakukan di kompleks Perumahan Puri Mediterania Semarang, responden yang digunakan sebanyak 50 penghuni rumah Puri Mediterania dengan menggunakan SPSS.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan kualitas layanan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Pengaruh dari kualitas produk terhadap kepuasan konsumen sebesar 0,548, sedangkan pengaruh dari kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen sebesar 0,381.
Kualitas produk adalah variabel paling penting dalam mempengaruhi kepuasan konsumen daripada kualitas layanan.
Kata kunci : kualitas produk; kualitas layanan; dan kepuasan konsumen.
Article Metrics:
Last update:
Last update: 2024-11-20 22:19:15
View My Stats
Jurnal Studi Manajemen Organisasi (e-ISSN : 2828-4534) is a scientific journal published by Management Departement Faculty of Economics and Business Diponegoro University under license Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.