skip to main content

Analisi Strata Roman Ingarden dalam Lirik Lagu Karya Slank

*Gisza Irsyad Ardhinta  -  Department of Indonesia Literature, Diponegoro University, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275"., Indonesia
Moh Muzakka  -  Department of Indonesia Literature, Diponegoro University, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275"., Indonesia

Citation Format:
Abstract
Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data, analisis data, dan penyajian analisis data. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan teori struktural puisi Roman Ingarden untuk mengkaji struktur terhadap tiga lirik lagu tersebut Hasil analisis struktural lirik lagu “Cinta Kita”, “Kuil Cinta”, dan “Pacar dan Sahabatku” karya Slank memebrikan pengetahuan terhadap unsur (lapis norma) dalam lirik lagu tersebut. Ketiga lirik lagu dalam penelitian menghasilkan bunyi kakofoni yang menggambarkan suasana yang mengekspresikan perasaan suasana yang tidak menyenangkan, kacau balau, serba tak teratur, bahkan memuakkan. Serta unsur dalam tiap lirik lagu memiliki keunikan tersendiri
Fulltext View|Download
Keywords: liriklagu, struktural, slank

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-21 09:18:22

No citation recorded.