BibTex Citation Data :
@article{Transmisi5044, author = {Machmud Effendy}, title = {DESAIN DAN IMPLEMENTASI PEMANTAUAN JARAK JAUH (REMOTE MONITORING) PADA SISTEM HIBRID PLTMH - PLTS UMM (Universitas Muhammadiyah Malang) BERBASIS WEB}, journal = {Transmisi: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {15}, number = {2}, year = {2013}, keywords = {}, abstract = { Abstrak PLTMH (Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro) dan PLTS (Pembangkit Listrik TenagaSurya) yang berlokasi di UMM telah memiliki alat pencatat data kelistrikan, namun masih belum dapat diakses dari jarak jauh melalui web. Sehingga untuk mengetahui perubahan data kelistrikan, operator atau manajemen harus datang ke lokasi pembangkit. Untuk mengatasi hal ini, dibuat sebuah perangkat untuk mengakses data kelistrikan pembangkit melalui web. Perangkat ini terdiri dari perangkat keras antara lain: power meter (PM) Conzerv sebagai sensor data kelistrikan, Server sebagai penyimpan program dan data, dan converter RS485 to RS232 sebagai penyambung data port PM dengan port Server. Sedangkan perangkat lunak yang digunakan antara lain: program XAMPP berfungsi untuk layanan web server, database MySQL, PHP, program Delphi berfungsi sebagai interface port RS232 dengan RS485, dan program Bind sebagai layanan domain. Media komunikasi yang digunakan adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi 2,4 GHz ( wifi ). Dari hasil pengujian, didapatkan waktu tunda dalam mengirim data kelistrikan dalam bentuk digital sebesar 128 bytes dengan jarak 4 km sebesar 5,212 milidetik, sedangkan Signal to Noise Ratio pada sistem wifi sebesar 74 dB. Sistem pengukuran jarak-jauh ini telah diimplementasikan pada PLTMH dan PLTS Universitas Muhammadiyah Malang dengan kapasitas daya terbangkit rata-rata sekitar 70 kW untuk PLTMH dan 2 kW untuk PLTS, dimana jarak rumah pembangkit dengan lokasi kampus sekitar 4 km. Kata Kunci: PLTMH, PLTS, Web Abstract MHPP (Microhydro Power Plant) and Solar Power is located at UMM has had electrical data recording device, but it still can not be accessed remotely via the web. To know the electrical data changes, operator has to come to the plant site. It is needed to make a device for generating electricity access data via the web . This device consists of hardware such as: power meter (PM) Conzerv as electrical sensor , Server as the storage of programs and data, and a RS485 to RS232 converter as connective PM with data port Server port. While the software include: XAMPP program works for web services server, MySQL database, PHP, Delphi program serves as a RS232 port with RS485 interface, and Bind program serves as a domain. Communication media used are electromagnetic waves with a frequency of 2.4 GHz (wifi). From the test results, obtained a delay in sending the data in the form of digital electricity is 128 bytes with a distance of 4 km is 5.212 milliseconds, Signal to Noise Ratio magnitude of the wifi system by 74 dB. Remote measurement system has been implemented on the MHP and solar power University of Malang with a power capacity about 70 kW for MHP and 2 kW for solar power, the distance between power house and campus about 4 miles. Keywords:MHP,Solar Power, Web }, issn = {2407-6422}, pages = {54--59} doi = {10.12777/transmisi.15.2.54-59}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/transmisi/article/view/5044} }
Refworks Citation Data :
Abstrak
PLTMH (Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro) dan PLTS (Pembangkit Listrik TenagaSurya) yang berlokasi di UMM telah memiliki alat pencatat data kelistrikan, namun masih belum dapat diakses dari jarak jauh melalui web. Sehingga untuk mengetahui perubahan data kelistrikan, operator atau manajemen harus datang ke lokasi pembangkit. Untuk mengatasi hal ini, dibuat sebuah perangkat untuk mengakses data kelistrikan pembangkit melalui web. Perangkat ini terdiri dari perangkat keras antara lain: power meter (PM) Conzerv sebagai sensor data kelistrikan, Server sebagai penyimpan program dan data, dan converter RS485 to RS232 sebagai penyambung data port PM dengan port Server. Sedangkan perangkat lunak yang digunakan antara lain: program XAMPP berfungsi untuk layanan web server, database MySQL, PHP, program Delphi berfungsi sebagai interface port RS232 dengan RS485, dan program Bind sebagai layanan domain. Media komunikasi yang digunakan adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi 2,4 GHz (wifi). Dari hasil pengujian, didapatkan waktu tunda dalam mengirim data kelistrikan dalam bentuk digital sebesar 128 bytes dengan jarak 4 km sebesar 5,212 milidetik, sedangkan Signal to Noise Ratio pada sistem wifi sebesar 74 dB. Sistem pengukuran jarak-jauh ini telah diimplementasikan pada PLTMH dan PLTS Universitas Muhammadiyah Malang dengan kapasitas daya terbangkit rata-rata sekitar 70 kW untuk PLTMH dan 2 kW untuk PLTS, dimana jarak rumah pembangkit dengan lokasi kampus sekitar 4 km.
Kata Kunci: PLTMH, PLTS, Web
Abstract
MHPP (Microhydro Power Plant) and Solar Power is located at UMM has had electrical data recording device, but it still can not be accessed remotely via the web. To know the electrical data changes, operator has to come to the plant site. It is needed to make a device for generating electricity access data via the web . This device consists of hardware such as: power meter (PM) Conzerv as electrical sensor , Server as the storage of programs and data, and a RS485 to RS232 converter as connective PM with data port Server port. While the software include: XAMPP program works for web services server, MySQL database, PHP, Delphi program serves as a RS232 port with RS485 interface, and Bind program serves as a domain. Communication media used are electromagnetic waves with a frequency of 2.4 GHz (wifi). From the test results, obtained a delay in sending the data in the form of digital electricity is 128 bytes with a distance of 4 km is 5.212 milliseconds, Signal to Noise Ratio magnitude of the wifi system by 74 dB. Remote measurement system has been implemented on the MHP and solar power University of Malang with a power capacity about 70 kW for MHP and 2 kW for solar power, the distance between power house and campus about 4 miles.
Article Metrics:
Last update:
Last update: 2024-12-26 11:49:13
Transmisi: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam Transmisi: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transmisi]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Munawar Riyadi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transmisi@elektro.undip.ac.id