skip to main content

Sudut Minimum antar Sub Ruang Vektor : Aplikasi pada Dinamika Biologis Perairan Jawa Selatan Sumbawa

Jurusan Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Diponegoro, Indonesia

Published: 8 Jan 2008.

Citation Format:
Abstract

Abstrak

 

Sudut minimum antar sub ruang vektor (RV) adalah analisis data deskriptif untuk membandingkan beberapa gugus individu yang diukur pada peubah yang sama. Matriks L dan M dengan unsur kolom masing-masing adalah l, dan m yaitu loading deri komponen utama ke i dari gugus A dan B. Sudut q adalah sudut sntar« vektor dari dua sub RV berdimensi k yang dibangkitkan oleh k komponen utama gugus A dengan vektor terdeketnya di sub RV yang dibangkitkan komponen utama gugus B. Dengan demikian maka kemiripan antar gugus data peubah ganda ditunjukkan oleh V yaitu jumlah kuadrat cosinus sudut antar loading dari komponen utama A dan B.

 

Kata kuncl: ruang vector (RV), komponen utama(KU), akar ciri dan vektor ciri

 

Abstract

 

The minimum angle between sub spaces is a descriptive tool for the comparison the several different groups of individuals have the same p variables measurement on them. Let L and M as the matrix with elements vector I and m are the loading of the i principal component for group A and B. respectively. Let q is the angle between an arbitrary vector in the k-dimensional sub space generated by k principal component of group A and the one most nearly vector in the sub space generated by k principal component of group B. The sum of squaresof cosines of angles between each of the k eigenvectors defining the principal component of A and each one of B can be used a measurement of similarity between two groups A and B.

 

Keywords: vector space, principal component, eigen value and etgen vector

Fulltext View|Download

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2025-01-08 12:03:38

No citation recorded.