skip to main content

Hidrorengkah Fraksi Berat Minyak Bumi Menggunakan Katalis Lempung Terpilar Aluminium Berpengemban Nikel

Chemistry Department, Faculty of Sciences and Mathematics, Diponegoro University, Indonesia

Published: 1 Apr 2004.
Open Access Copyright 2004 Jurnal Kimia Sains dan Aplikasi under http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/.

Citation Format:
Abstract

Telah dilakukan sintesis dan karakterisasi katalis lempung terpilar aluminium berpengemban nikel dari bahan lempung alam. Sintesis dilakukan dengan interkalasi polikation Al pada suspensi lempung. Lempung terpilar selanjutnya diimpregnasi dengan Ni dan dialiri gas N2, O2 dan H2. Uji aktivitas katalitik lempung terpilar dilakukan terhadap reaksi hidrorengkah fraksi 200-300°C minyak bumi. Analisis fasa cair minyak bumi hasil perengkahan dilakukan dengan menggunakan kromatografi gas. Hasil aplikasi pada hidrorengkah menunjukkan hahwa katalis lempung terpilar dapat melakukan konversi yang baik pada fraksi Cl8-ke atas dan lebih selektif terhadap fraksi C13-C17.

Fulltext View|Download
Keywords: Lempung terpilar Al; Impregnasi; hidrorengkah

Article Metrics:

  1. Figueras. F., 1988, Pillared Clays as Catalysts, Catal. Rev. Sci. Eng 30(3), 457–499
  2. Occelli, 1997, Catalyst Containing Zeolite Beta and a Pillared Clay, US Patent and Trademark Office
  3. Ohtsuka. K., 1997, Preparation and Properties of Two-Dimensional Microporous Pillared Interlayered Solids, Chem. Mater. 9, 2039-2050
  4. Vaughan D.E.W., 1988, Pillared Clays-A Historical Perspective, Catalysis Today, Elsevier, 187-198
  5. Weitkamp. J., 2000, Zeolite and Catalysis, Solid State Ionic, 131, 175 –188J

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.