skip to main content

Gambaran Kepatuhan Perawat dalam Melaksanakan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi COVID-19 di RSUP dr. Soeradji Tirtonegoro Kabupaten Klaten

Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia

Received: 27 Sep 2022; Revised: 20 Dec 2021; Accepted: 5 Jan 2022; Available online: 1 Feb 2022; Published: 8 Apr 2022.
Open Access Copyright (c) 2022 MEDIA KESEHATAN MASYARAKAT INDONESIA under http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/.

Citation Format:
Abstract

Latar belakang: Tenaga kesehatan yang terpapar infeksi COVID-19 semakin meningkat. Terjadi lonjakan kasus infeksi COVID-19 pada perawat di RSUP dr. Soeradji Tirtonegoro Kabupaten Klaten. Tercatat 38 perawat yang terpapar COVID-19 pada rentang Januari-Februari 2021. Temuan tertinggi didapat dari pelacakan kontak erat di rumah sakit, yaitu sebanyak 32 orang. Tujuan penelitian ini menganalisis Kepatuhan Perawat dalam Penerapan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) COVID-19 di RSUP dr. Soeradji Tirtonegoro Kabupaten Klaten.

Metode: Merupakan penelitian kualitatif dengan wawancara mendalam. Teknik pengambilan sampel secara purposif. Subjek dipilih berdasarkan teknik purposive sampling. Informan utama terdiri dari Kepala Ruang dan IPCLN. Informan triangulasi terdiri dari Ketua Komite PPIRS, IPCN, dan Eks Pasien COVID-19. Aspek yang dianalisis terdiri dari Konformitas, Penerimaan, Ketaatan, Ketepatan Waktu Penyelesaian Pekerjaan, Menjalankan Prosedur Kerja dan Menggunakan Peralatan dengan Baik.

Hasil: Praktik pencegahan dan pengendalian infeksi COVID-19 oleh perawat dipengaruhi oleh pihak eksternal melalui monitoring dan evaluasi. Perawat menerima kebijakan yang berkaitan dengan pencegahan dan pengendalian infeksi COVID-19 karena adanya edukasi dan pelatihan. Kebersihan tangan dan praktik menyuntik belum sesuai SOP yang ada. Dalam menyelesaikan dokumentasi sering terlambat. Terdapat hambatan dalam menjalankan prosedur pencegahan dan pengendalian infeksi COVID-19. Praktik penggunaan alat pelindung diri sudah sesuai dengan aturan.

Simpulan: Kepatuhan perawat dalam menerapkan pencegahan dan pengendalian infeksi COVID-19 di rumah sakit belum sepenuhnya dijalankan secara maksimal terutama pada aspek ketaatan dan ketepatan waktu penyelesaian pekerjaan.

 

 

Background: Health workers who are exposed to COVID-19 infections are increasing. There was a spike in cases of COVID-19 infection among nurses at dr. Soeradji Tirtonegoro, Klaten Regency.  38 nurses were exposed to COVID-19 in the January-February 2021 range. The highest finding was obtained from close contact tracing at the hospital, which was 32 people. dr. Soeradji Tirtonegoro, Klaten Regency.

Method: This is qualitative research with in-depth interviews. Purposive sampling technique. Subjects were selected based on the purposive sampling technique. The main informants consisted of the Head of Room and IPCLN. The triangulation informants consisted of the Chair of the PPIRS Committee, IPCN, and former COVID-19 patients. The analyzed aspects consist of conformity, acceptance, obedience, punctuality in completing work, carrying out work procedures, and using equipment properly.

Result: The practice of preventing and controlling COVID-19 infection by nurses is influenced by external parties through monitoring and evaluation. Nurses accept policies related to the prevention and control of COVID-19 infection due to education and training. Hand hygiene and injecting practices are not followed with existing SOPs. Completing the documentation is often late. There are obstacles in carrying out COVID-19 infection prevention and control procedures. The practice of using personal protective equipment by following the rules.

Conclusion: Nurses' compliance in implementing the prevention and control of COVID-19 infection in hospitals has not been fully implemented optimally, especially in the aspect of obedience and timeliness of work completion.

 

 

Fulltext View|Download
Keywords: COVID-19; kepatuhan; perawat; pencegahan dan pengendalian infeksi

Article Metrics:

  1. Putri RN. Indonesia dalam Menghadapi Pandemi Covid-19. J Ilm Univ Batanghari Jambi [Internet]. 2020 Jul 1 [cited 2021 Jun 27];20(2):705. Available from: http://ji.unbari.ac.id/index.php/ilmiah/article/view/1010
  2. Rosyanti L, Hadi I. Dampak Psikologis dalam Memberikan Perawatan dan Layanan Kesehatan Pasien COVID-19 pada Tenaga Profesional Kesehatan. Heal Inf J Penelit [Internet]. 2020 Jun 30 [cited 2021 Jun 27];12(1):107–30. Available from: https://myjurnal.poltekkes-kdi.ac.id/index.php/HIJP
  3. Darma Yanti NPE, Susiladewi IAMV, Pradiksa H. Gambaran Motivasi Bekerja Perawat Dalam Masa Pandemi Coronavirus Disease (Covid-19) Di Bali. Coping Community Publ Nurs. 2020;8(2):155
  4. Romiko. Analisis Kepatuhan Perawat Terhadap Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Muhammadiyah Palembang. J Masker Med [Internet]. 2020 Aug 16 [cited 2021 Jun 25];8(1):201–15. Available from: https://ejournal.stikesmp.ac.id/
  5. Hanurawan F. Kajian Psikologi Lintas Budaya terhadap Perilaku Konformitas [Internet]. Vol. 3, Jurnal Sains Psikologi. 2018 Apr [cited 2021 Jun 27]. Available from: http://journal2.um.ac.id/index.php/JSPsi/article/view/593
  6. Japeri J, Helmi ZN, Marlinae L. Analisis Pengaruh Pengawasan, Pengetahuan dan Ketersediaan terhadap Kepatuhan Pemakaian Alat Pelindung Diri. J Berk Kesehat [Internet]. 2016 Nov 1 [cited 2021 Jun 27];2(1):41. Available from: https://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/berkala-kesehatan/article/view/4845
  7. Izza S, Handiyani H, dan Manjemen Keperawatan K, Ilmu Keperawatan F, Bahder Djohan J. Uji Coba Pelaksanaan Pemantauan dan Evaluasi Kepatuhan Pemakaian Alat Pelindung Diri Perawat di Unit Covid-19 Rumah Sakit X di Jakarta [Internet]. Vol. 13, Jurnal Keperawatan. 2021 May [cited 2021 Jun 27]. Available from: http://journal.stikeskendal.ac.id/index.php/Keperawatan
  8. Myers. David G. Psikologi Sosial. Jakarta: Salemba Humanika; 2012
  9. Fitrirachmawati. Hubungan Fungsi Supervisi dengan Kepatuhan Perawat Menjalankan SOP Identifikasi Pasien Di RSUP Dr Mohammad Hoesin Palembang Tahun 2015. J Adm Rumah Sakit. 2017;3(2):78–87
  10. Novita H. Efektivitas Program Duta Hand Hygiene di Rumah Sakit Islam Jemursari Surabaya. J PROMKES. 2019;7(2):204
  11. Putri Kartika DS YDAW. Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Menggunakan Alat Pelindung Diri. Indones J Occup Saf Heal. 2018;6(3):311
  12. Maryati S. Keefektifan Peningkatan Kemampuan Perawat Dalam Pencegahan Infeksi Nosokomial Pada Bayi Di Ruang Neonatal Intensive Care Unit Rumah Sakit Umum Daerah Wates Kulon Progo. J Kesehat Samodra Ilmu (Jurnal Stikes Yogyakarta). 2012;l 3(1)
  13. Amalia R, Widagdo L, BM S. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Kepatuhan Tenaga Kesehatan Melakukan Cuci Tangan (Studi Kasus Di Instalasi Rawat Inap Rajawali Rsup Dr. Kariadi Semarang). J Kesehat Masy. 2016;4(3):1083–8
  14. Sukoco E. Hubungan Beban Kerja Perawat Dengan Kepatuhan dalam Pengelolaan Sampah Medis di Instalasi Gawat Darurat RSUP dr Sardjito Yogyakarta. 2016;
  15. Novia Zulfa Hanum. Pengaruh Pemberian Reward dan Punishment dalam Penggunaan APD Pelayanan Kesehatan di RSH Jatinegara. J Indones Sos Sains [Internet]. 2021 Feb 21 [cited 2021 Jun 25];2(2):289–99. Available from: http://jiss.publikasiindonesia.id/
  16. Apriluana G, Khairiyati L, Setyaningrum R. Hubungan antara usia, jenis kelamin, lama kerja, pengetahuan, sikap dan ketersediaan alat pelindung diri (APD) dengan perilaku penggunaan APD pada tenaga kesehatan. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia. [Internet]. Vol. 3, Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia. 2016 Feb [cited 2021 Jun 27]. Available from: https://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/JPKMI/article/view/2754
  17. Surya Pratama B, Koeswo M, Rokhmad K. Faktor Determinan Kepatuhan Pelaksanaan Hand Hygiene pada Perawat IGD RSUD dr. Iskak Tulungagung. J Kedokt Brawijaya [Internet]. 2015 Apr 1 [cited 2021 Jun 27];28(2):195–9. Available from: https://jkb.ub.ac.id/index.php/jkb/article/view/954
  18. Satiti A, Wigati P, Fatmasari E. Analisis Penerapan Standard Precautions Dalam Pencegahan Dan Pengendalian Hais (Healthcare Associated Infections) Di Rsud Raa Soewondo Pati. J Kesehat Masy Univ Diponegoro. 2017;5(1):40–9
  19. Anugrah Perdana Masloman, G. D Kandou Ch. R. Tilaar. Analisis Pelaksanaan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Kamar Operasi RSUD Dr Sam Ratulangi Tondano Implementation Analysis of Prevention and Control of Infection in Operating Room Dr. Sam Ratulangi Hospital Tondano [Internet]. Vol. 5, JIKMU. 2015 [cited 2021 Jun 27]. Available from: https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jikmu/article/view/7440
  20. Puspitasari S, . S, Ginanjar R. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kecelakaan Kerja Tertusuk Jarum Suntik atau Benda Tajam Lainnya Pada Perawat di RSUD Leuwiliang Kabupaten Bogor Tahun 2018. J Mhs Kesehat Masy [Internet]. 2019 Apr 1 [cited 2021 Jun 27];2(2):163. Available from: http://150.107.142.43/index.php/PROMOTOR/article/view/1803
  21. Pradnyana IGANA, Muliawan P. Determinan Kepatuhan Perawat Dalam Penerapan Kewaspadaan Standar Di Rumah Sakit Umum Di Kota Denpasar Tahun 2020. Arch Community Heal. 2021;8(1):43
  22. Arifuddin A, Napirah MR. Hubungan Disiplin dan Beban Kerja dengan Kinerja Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Daerah ( RSUD ) Undata Palu. Heal Tadulako J. 2015;1(1):1–10
  23. Ernawati D, Huda N, Arini D, O.P E. Hubungan Beban Kerja Perawat dan Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Metode EMR (Electronic Medical Record) di Ruang Rawat Inap Rs Premier Surabaya: Relationships on Nurses Work and Implementation Of Nursing Documentation Method EMR (Electronic Med. J Ilm Keperawatan (Scientific J Nursing) [Internet]. 2020 Sep 30 [cited 2021 Jun 27];6(2):199–204. Available from: http://journal.stikespemkabjombang.ac.id/index.php/jikep/article/view/601
  24. Syahroni O, Prodi D. Hubungan Beban Kerja Perawat dengan Tingkat Konflik yang Terjadi di Ruang Rawat Inap RSU Kabanjahe. J Pionir LPPM Univ Asahan. 2021;7(1):296–306
  25. Handayani RT, Darmayanti AT, Atmojo JT. Faktor Penyebab Stres Pada Tenaga Kesehatan dan Masyarakat Saat Pandemi COVID-19. J Keperawatan Jiwa [Internet]. 2020 [cited 2021 Jun 27];8(3):l 353-360. Available from: https://www.researchgate.net/publication/347670731
  26. Basuki D, Nofita M. Hubungan kepatuhan cuci tangan enam langkah lima momen perawat dengan kejadian phlebitis di RSUD Dr. Wahidin Sudiro Husodo Mojokerto. J Keperawatan [Internet]. 2017 May 30 [cited 2021 Jun 27];6(1):47–53. Available from: http://jurnal.stikeswilliambooth.ac.id/index.php/Kep/article/view/159
  27. Andonian J, Kazi S, Therkorn J, Benishek L, Billman C, Schiffhauer M, et al. Effect of an Intervention Package and Teamwork Training to Prevent Healthcare Personnel Self-contamination during Personal Protective Equipment Doffing. Clin Infect Dis [Internet]. 2019 Sep 13 [cited 2021 Jun 27];69(S3):S248–55. Available from: https://academic.oup.com/cid/article/69/Supplement_3/S248/5568514
  28. Mustakim M, Janah U, Efendi R, Latifah N. Gambaran Persepsi Pasien tentang Pencegahan dan Pengendalian Infeksi dalam Implementasi Pelayanan Kesehatan Selama Masa Pandemi Covid-19 Tahun 2020. J Ilmu Kesehat Masy [Internet]. 2021 Feb 27 [cited 2021 Jun 27];10(01):8–13. Available from: https://doi.org/10.33221/jikm.v10i01.772

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-22 11:57:33

No citation recorded.