PERTANGGUNGJAWABAN PENGGANTI DALAM HUKUM PAJAK DI INDONESIA
Copyright (c) 2018 Masalah-Masalah Hukum License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0
Abstract
Penghindaran pajak yang terjadi dalam suatu lingkungan usaha yang umumnya menguntungkan prinsipal tidak dapat terlepas dari adanya kerjasama dengan agennya. Penelitian dengan metode yuridis normatif ini menggunakan pendekatan deskriptif – komparatif – preskriptif dalam menjawab permasalahan yang ada. Agar dapat menanggulangi dan atau memulihkan kerugian pendapatan negara dari pajak, diharapkan adanya pengaturan secara tegas pertanggungjawaban pengganti dan kriterianya serta adanya perluasan pengertian “setiap orang” yang mencakup manusia dan korporasi dalam peraturan perundang-undangan perpajakan kedepan di Indonesia.
Keywords
References
Arlen Jennifer, “The Potentially Perverse Effects of Corporate Criminal Liability”, The Journal of Legal Studies, Vol. 23, No. 2, Juni 1994.
Asshiddiqie Jimly dan A. Safa’at, 2006, Teori Hans Kelsen Tentang Hukum, Kons Press, Jakarta.
Atmasasmita Romli, 2009, Perbandingan Hukum Pidana Kontemporer, Penerbit Fikahati Aneska, Jakarta.
Badan Pembinaan Hukum Nasional Kementerian Hukum dan HAM, “Laporan Akhir Penyelarasan Naskah Akademik Rancangan Undang-Undang Tentang Ketentuan Umum Dan Tata Cara Perpajakan”, http://www.bphn.go.id/data/documents/Penyelarasan-NA-RUU-Ttg-Ketentuan-Umum-&-Tata-Cara-Perpajakan.PDF, diakses pada tanggal 29 Maret 2017.
…......., “Draft Naskah Akademik Rancangan UU tentang KUHP”, tersedia di website http://www.bphn.go.id/data/documents/naskah_akademik_tentang_kuhp_dengan_lampiran.pdf, diakses pada tanggal 27 Mei 2016.
Chyz James A. dan S. D. White, “The Association between Agency Conflict and Tax Avoidance: A Direct Approach”, Advances in Taxation, Vol. 21, 2014.
Chu C. Y. Cyrus dan Y. Qian, “Vicarious Liability under a Negligence Rule”, International Review of Law and Economics, Vol. 15, 1995.
Desai Mihir A. dan D. Dharmapala, “Corporate Tax Avoidance and Firm Value”, The Review of Economics and Statistics, Vol. 91, No. 3, Agustus 2009.
Eisenhardt Kathleen M., “Agency Theory: An Assessment and Review”, Academy of Management Review, Vol. 14, No. 1, 1989.
Gardner Bryan A., 2004, Black’s Law Dictionary, Thomson West, US.
Government of Canada, tersedia di website http://laws-lois.justice.gc.ca/eng/acts/i-3.3/page-190.html#docCont, diakses pada tanggal 25 April 2017.
Government of Indian, The Indian Income Tax Act 1961-2016, tersedia di website http://www.incometaxindia.gov.in/pages/acts/income-tax-act.aspx, diakses pada tanggal 6 September 2016.
Hadjar Abdul Ficar, et.al., 2014, Menghukum Pengemplang Pajak: Hasil Eksaminasi Publik atas Putusan Mahkamah Agung Dalam Perkara Tindak Pidana Pajak dengan Terdakwa Suwir Laut, The Indonesian Legal Resource Center dan Indonesian Corruption Watch, Jakarta.
Hamilton V. Lee, “Who is Responsible? Toward a Social Psychology of Responsibility”, Social Psychology, Vol. 41, No. 4, 1978.
Jones Lucy, 2013, Introduction to Business Law, Oxford, Oxford University Press.
Kansil C.S.T. dan C.S.T. Kansil, 2007, Latihan Ujian: Pengantar Hukum Indonesia, Sinar Grafika, Jakarta.
Kejaksaan Agung R.I., Peraturan Jaksa Agung No. PER-028/A/JA/10/2014 tanggal 1 Oktober 2014 Tentang Pedoman Penanganan Perkara Pidana dengan Subjek Hukum Korporasi.
Kofman Fred dan J. Lawarree, “Collusion in Hierarchical Agency”, Econometrica, Vol. 61, No. 3, Mei 1993.
Kornhauser Lewis A., “An Economic Analysis of the Choice Between Enterprise and Personal Liability for Accidents”, California Law Review, Vol. 70, Issue 6, Desember 1982.
Kraakman Reinier H., “Gatekeepers: The Anatomy of a Third-Party Enforcement Strategy”, Journal of Law, Economics, and Organization, Vol. 2, No. 1, 1986.
Laffont Jean-Jacques dan J. Tirole, “Cost Padding, Auditing and Collusion”, Annales d’Economie et de Statistique, No. 25/26, 1992.
Mahkamah Agung R. I., Putusan Kasasi Mahkamah Agung No. 2239 K/PID.SUS/2012 tanggal 18 Desember 2012.
.........., Putusan Pengadilan Tinggi Jakarta No. 156/PID/2014/PT. DKI tanggal 18 Agustus 2014.
.........., Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia No. 13 Tahun 2016 tanggal 21 Desember 2016 Tentang Tata Cara Penanganan Perkara Tindak Pidana oleh Korporasi.
McBride Nicholas J., “Vicarious Liability in England and Australia”, The Cambridge Law Journal, Vol. 62, No. 2, Juli 2003.
Morgan Phillip, “Recasting Vicarious Liability”, Cambridge Law Journal, Vol. 71, No. 3, 2012.
Muladi dan D. Priyatno, 2010, Pertanggungjawaban Pidana Korporasi, Kencana, Jakarta.
Neyers J. W., “A Theory of Vicarious Liability”, Alberta Law Review, Vol. 43, No. 2, 2005.
Privileggi Fabio, C. Marchese, dan A. Cassone, “Agent’s Liability vs Principal’s Liability when Attitudes Toward Risk Differ”, International Review of Law and Economics, Vol. 21, 2001.
Rahardjo Satjipto, 2009, Penegakan Hukum: Suatu Tinjauan Sosiologis, Yogyakarta, Genta Publishing.
Republik Indonesia, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
.........., Undang-Undang No. 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan Sebagaimana Telah Diubah Terakhir Dengan Undang-Undang No. 16 Tahun 2009.
.........., Undang-Undang No. 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan Sebagaimana Telah Diubah Terakhir Dengan UndangUndang No. 36 Tahun 2008.
.........., Undang-Undang No. 8 Tahun 1983 tentang Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak Penjualan Atas Barang Mewah Sebagaimana Telah Diubah Terakhir Dengan UndangUndang No. 42 Tahun 2009.
.........., Undang-Undang No. 19 Tahun 1997 tentang Penagihan Pajak Dengan Surat Paksa Sebagaimana Telah Diubah Dengan UndangUndang No. 19 Tahun 2000.
Ross Stephen A., “The Economic Theory of Agency: The Principal’s Problem”, The American Economic Review, Vol. 63, No. 2, Mei 1973.
Shapiro Susan P., “Agency Theory”, Annual Review Sociology, Vol. 31, 2005.
Soekanto Soerjono, et al., 2007, Penelitian Hukum Normatif: Suatu Tinjauan Singkat, PT. Rajagrafindo Persada, Jakarta.
Soekanto Soerjono, 2010, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.
Soemitro Rochmat, 1992, Pengantar Singkat Hukum Pajak, Eresco, Bandung.
Suhariyanto Budi, “Putusan Pemidanaan terhadap Korporasi Tanpa Didakwakan dalam Perspektif Vicarious Liability: Kajian Putusan No. 2239 K/PID.SUS/2012”, Jurnal Yudisial, Vol. 10, No. 1, 2017.
Sykes Alan O., “An Efficiency of Vicarious Liability under the Law of Agency”, The Yale Law Journal, Vol. 91, No. 1, Nopember 1981.
Walker Martin, “Agency Theory: A Falsificationist Perspective”, Accounting Organizational and Society, Vol. 14, No. 5/6, 1989.
Weekes Robert, “Vicarious Liability for Violent Employees”, Cambridge Law Journal, Vol. 63, No. 1, Maret 2004.