skip to main content

DESAIN MPPT-IC UNTUK CHARGING BATTERY SEBAGAI SUPPLY LAMPU RUMAH TINGGAL MENGGUNAKAN STATIC TRANSFER SWITCH

Lucky Pradigta Setiya Raharja  -  Program Studi Teknik Elektro Industri, Departemen Teknik Elektro, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
Yahya Chusna Arif  -  Program Studi Teknik Elektro Industri, Departemen Teknik Elektro, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
*Dimas Kawulungan  -  Program Studi Teknik Elektro Industri, Departemen Teknik Elektro, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
Dikirim: 4 Jul 2024; Diterbitkan: 31 Okt 2024.
Akses Terbuka Copyright (c) 2024 Transmisi: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro under http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0.

Citation Format:
Sari

Matahari dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi listrik yang dikonversi melalui panel surya. Panel surya dapat digunakan untuk keperluan rumah tinggal, seperti pada lampu penerangan. Dikarenakan panel surya tidak selalu menghasilkan listrik, maka sumber PLN masih digunakan sebagai backup. Dikarenakan terdapat 2 sumber, maka digunakanlah Static Transfer Switch  (STS), dikarenakan STS mampu melakukan proses switching yang cepat. Sehingga penggunaan PLN dapat diminimalisirkan dengan adanaya panel surya. Dengan beban yang digunakan pada jurnal ini, STS mampu meminimalisir penggunaan PLN hingga 100%, sehingga beban dapat menggunakan sumber dari panel surya secara penuh selama panel surya tidak mengalami kendala. Dan untuk mengoptimalkan kinerja dari panel surya, maka digunakanlah Maximum Power Point Tracking (MPPT) dengan metode Incremental Conductance. Hasil simulasi menunjukan perbandingan antara MPPT metode IC dan P&O, dimana metode IC memiliki rata-rata akurasi daya sebesar 99,8% sedangkan metode P&O sebesar 99,65%. Dan untuk nilai osilasi MPPT metode IC memiliki nilai osilasi  lebih kecil dibandingkan metode P&O. Hasil simulasi dari STS menunjukan bahwa STS berhasil melakukan switching dari sumber utama ke sumber cadangan, ketika sumber utama mengalami gangguan, dan waktu switching terjadi dalam waktu yang cukup cepat yakni 0,24 ms.

Fulltext View|Download
Kata Kunci: MPPT, Incremental Conductance, Static Transfer Switch

Article Metrics:

  1. . Ridwan, W. Ramadhan, A. Kurniawan, W. Lestari, and D. Setiawan, “Pemanfaatan Sinar Matahari Sebagai Energi Alternatif Untuk Kebutuhan Energi Listrik,” Semin. Nas. Karya Ilm. Multidisiplin, vol. 1, no. 1, pp. 168–176, 2021
  2. . B. Ayu and S. Putri, “Pendekatan Peran Hukum dalam Mendorong Transisi Energi Terbarukan,” vol. 1, no. 3, pp. 230–235, 2024
  3. . Direktorat Jenderal EBTKE, “Direktorat Jenderal EBTKE - Kementerian ESDM,” Siaran Pers. pp. 1–4, 2023
  4. . F. Hasan, . M., and Mm. A. Faturrahman, “Optimasi PV Array Menggunkan Maximum Power Point Tracking dengan Algoritma FireFly dan Partical Swarm Optimization kondisi Normal dan Partial Shadding,” J. Sains dan Teknol., vol. 4, no. 1, pp. 1–7, 2024, doi: 10.47233/jsit.v4i1.1421
  5. . M. Suyanto, S. Priyambodo, P. E.P, and A. Purnama Aji, “Optimalisasi Pengisian Accu Pada Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Dengan Solar Charge Controller (MPPT),” J. Teknol., vol. 15, no. 1, pp. 22–29, 2022, doi: 10.34151/jurtek.v15i1.3929
  6. . A. Lubis, H. Hasan, I. D. Sara, J. Teknik, and U. S. Kuala, “Desain Maximum Power Point Tracking ( MPPT ) pada Sistem Fotovoltaik Menggunakan Algoritma Incremental Conductance,” KITEKTRO J. Komputer, Inf. Teknol. dan Elektro, vol. 7, no. 1, pp. 1–8, 2022
  7. . E. S. Wirateruna, “Analisa Perbandingan Implementasi MPPT PV Berbasis Algoritma P&O dan IC dengan Arduino Uno,” JE-Unisla, vol. 7, no. 1, p. 14, 2022, doi: 10.30736/je-unisla.v7i1.769
  8. . M. I. Fadriantama and R. M. S. Adinandra, “Analisis Perbandingan Kinerja Algoritme Perturb And Observe (P&O) Dan Incremental Conductance (IC) Pada Sistem Kendali Maximum Power Point Tracker (MPPT) Untuk Sistem Photovoltaic (PV) Paralel,” J. Chem. Inf. Model., no. Ic, pp. 1–6, 2018
  9. . A. H. Okilly, N. Kim, J. Lee, Y. Kang, and J. Baek, “Development of a Smart Static Transfer Switch Based on a Triac Semiconductor for AC Power Switching Control,” Energies, vol. 16, no. 1, 2023, doi: 10.3390/en16010526
  10. . A. Fathurachman, A. Najmurrokhman, and Kusnandar, “Perancangan Boost Converter Untuk Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya,” Batara Pilar Tek., p. 5, 2018
  11. . F. A. Harrag, S. A. Titraoui, and T. H. Bahri, “P&O or IC for PV pumping system: What MPPT algorithm to improve performances?,” 2017 6th Int. Conf. Syst. Control. ICSC 2017, pp. 220–225, 2017, doi: 10.1109/ICoSC.2017.7958724
  12. . M. Ahmad, A. Numan, and D. Mahmood, “A Comparative Study of Perturb and Observe (P&O) and Incremental Conductance (INC) PV MPPT Techniques at Different Radiation and Temperature Conditions,” Eng. Technol. J., vol. 40, no. 2, pp. 376–385, 2022, doi: 10.30684/etj.v40i2.2189
  13. . R. I. Putri, S. Wibowo, and M. Rifa’i, “Maximum power point tracking for photovoltaic using incremental conductance method,” Energy Procedia, vol. 68, pp. 22–30, 2015, doi: 10.1016/j.egypro.2015.03.228
  14. . A. Sannino, “Static transfer switch: Analysis of switching conditions and actual transfer time,” Proc. IEEE Power Eng. Soc. Transm. Distrib. Conf., vol. 1, no. WINTER MEETING, pp. 120–125, 2001, doi: 10.1109/pesw.2001.917013
  15. . A. Anil Yamin Fajrus Sodiq, R. Rakhmawati, and Y. Chusna Arif, “Optimizing the Use of MPPT in PLTS for Hybrid Systems by Using STS as a Transfer Switch,” JEEMECS (Journal Electr. Eng. Mechatron. Comput. Sci., vol. 4, no. 2, pp. 37–44, 2021, doi: 10.26905/jeemecs.v4i2.6004

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-20 07:07:27

No citation recorded.