skip to main content

Pengaruh Temperatur dan Photoperiod Terhadap Kematangan Gonad Kepiting Bakau (Scylla serrata)

1Jurusan Ilmu Kelautan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro, Indonesia

2Jurusan Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro, Indonesia

Published: 4 Jun 2009.

Citation Format:
Abstract

Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh photoperiod dan temperatur terhadap pematangan gonad kepiting bakau. Penelitian dilaksanakan di Hatchery Marine Center IImu Kelautan Jepara, dari bulan September 1999 sampai dengan bulan Desember 1999. Metoda penelitan menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) faktorial faktor pertama adalah perlakuan photoperiod dengan 2 taraf pelakuan. yaitu short­day dan long-day. Sedangkan faktor kedua adalah perlakuan temperatur yang juga mempunyai 2 taraf perlakuan yaitu 29 oC dan 31 oC. Hasil penelitian menunjukksn bahwa perlakuan dengan kombinasi photoperiod dan temperatur berpengaruh terhadap perkembangan gonad kepiting bakau. Urutan besarnya nilai lndek kematangan gonad (IKG) adalah 25,41 (A 1B I); 22,06 (A 1B2):20,77 (A2B I) dan 19,88 (A2B2). Hasil analisis regresi nilai simpangan (b) dari persamaan garis menunjukkan nilai IKG terbaik dicapai pada perlakuan short-day dan temperatur 29oC (A 1B1). Sedangkan terendah pada perlakuan long-day dan temperatur 31°C (A2B2).

Kata kunci: reproduksi, photoperiod, temperatur; indek kematangan gonad

 

 

The research is to investigate the effect of photoperiod and temperature on the gonad development (GSI) of the mud crab. This research was conducted at the marine centre hatchery Jepara from September to December 1999. The method used was completely factorial randomized design. The first factor was photoperiod i.e. short-day and long-day. The second factor was i.e temperetur 29 oC and 31 oC. The result showed that photoperiod and temperatur in combination influenced gonad development of the mud crab. The degree of the gonado somatic index (GSI) was 25,41 (A 1B1); 22,06 (A 1B2); 20,77 (A2B1) and 19.88 (A2B2). The result of regression analysis showed that the highest and the lowest gonado somatic indices occured on the combination between short-day and 29 oC and long-day temperatur 3 1oC respectively.

Keywords: reproduction, photoperiod, temperatur; and gonado somatic index (GSI)

Fulltext View|Download

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-03-29 00:46:41

No citation recorded.