BibTex Citation Data :
@article{JMKI20751, author = {Nur Widyastuti and Bagoes Widjanarko and Mateus Adi}, title = {Analisis Pengaruh Dimensi Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pasien Peserta BPJS Kesehatan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dr. H. Soewondo Kendal}, journal = {Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia}, volume = {6}, number = {1}, year = {2018}, keywords = {Kualitas Pelayanan; Tangible; Reliability; Responsiveness; Assurance; Empathy ; Kepuasan Pasien; Peserta BPJS Kesehatan}, abstract = { Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah ada pengaruh antara dimensi kualitas pelayanan yaitu tangible, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan di instalasi rawat jalan RSUD dr. H. Soewondo Kendal. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan desain cross sectional . Populasi penelitian adalah pasien rawat jalan peserta BPJS Kesehatan di poli rawat jalan RSUD dr. H. Soewondo Kendal, sedangkan subyeknya adalah pasien peserta BPJS Kesehatan di poli rawat jalan yang telah pernah periksa minimal 2-3 kali dengan menggunakan kartu BPJS Kesehatan. Pengumpulan data menggunakan cara Non Probability Sampling . Data diolah dan dianalisisi dengan analisis Smart PLS. Besar sampel sejumlah 100 orang responden dan menggunakan teknik Purposive Sampling untuk pengambilan sampel . Berdasarkan analisis dengan Smart PLS hasil penelitian menunjukkan bahwa tangible / bentuk fisik mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,043 > 1.96 , reliability / keandalan mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 2,571 > 1.96, responsiveness / daya tanggap mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,101 > 1.96, assurance / jaminan tidak mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 1,491 < 1.96, dan empathy / perhatian mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,469 > 1.96. Hasil uji hipotesis ini menunjukkan bahwa tidak semua dimensi kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan. Kesimpulan penelitian ini adalah empat dari lima dimensi kualitas pelayanan yang diteliti mempunyai pengaruh positip secara signifikan terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dr. H. Soewondo. Dimensi mutu tangible, reliability, responsiveness dan emphaty mempunyai pengaruh terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan di Instalasi Rawat Jalan RSUD dr. H. Soewondo dan dimensi assurance tidak mempunyai pengaruh terhadap kepuasan pasien.}, issn = {2548-7213}, pages = {39--49} doi = {10.14710/jmki.6.1.2018.39-49}, url = {https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jmki/article/view/20751} }
Refworks Citation Data :
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah ada pengaruh antara dimensi kualitas pelayanan yaitu tangible, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan di instalasi rawat jalan RSUD dr. H. Soewondo Kendal.
Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan desain cross sectional . Populasi penelitian adalah pasien rawat jalan peserta BPJS Kesehatan di poli rawat jalan RSUD dr. H. Soewondo Kendal, sedangkan subyeknya adalah pasien peserta BPJS Kesehatan di poli rawat jalan yang telah pernah periksa minimal 2-3 kali dengan menggunakan kartu BPJS Kesehatan. Pengumpulan data menggunakan cara Non Probability Sampling. Data diolah dan dianalisisi dengan analisis Smart PLS. Besar sampel sejumlah 100 orang responden dan menggunakan teknik Purposive Sampling untuk pengambilan sampel.
Berdasarkan analisis dengan Smart PLS hasil penelitian menunjukkan bahwa tangible / bentuk fisik mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,043 > 1.96 , reliability / keandalan mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 2,571 > 1.96, responsiveness / daya tanggap mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,101 > 1.96, assurance / jaminan tidak mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 1,491 < 1.96, dan empathy / perhatian mempunyai pengaruh positif secara signifikan terhadap kepuasan pasien dengan nilai t-hitung 3,469 > 1.96. Hasil uji hipotesis ini menunjukkan bahwa tidak semua dimensi kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan pasien peserta BPJS Kesehatan.
Article Metrics:
Last update:
Last update: 2024-11-15 08:32:26
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to JMKI journal and Master’s Study Program in Public Health, Faculty of Public Health, Diponegoro University as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
JMKI journal and Master of Public Health Study Program, Universitas Diponegoro and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in JMKI journal are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form JMKI]. The copyright form should be signed originally and send to the Editorial Office in the form of original mail, scanned document or fax :
Farid Agushybana, S.KM., Ph.D (Editor-in-Chief)Editorial Office of Jurnal Manajemen Kesehatan IndonesiaMaster of Public Health Study Program, Universitas DiponegoroJl. Prof. Soedarto, Kampus Undip Tembalang, Semarang, Central Java, Indonesia 50275Telp./Fax: +62-24-7460044Email: hybana@gmail.com / jmki@live.undip.ac.id
Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia (e-ISSN: 2548-7213, p-ISSN: 2303-3622) is published by Master of Publich Health, Faculty of Public Health, Universitas Diponegoro under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
View statistics