REINTERPRETASI RIQAB SEBAGAI KORBAN EKSPLOITASI SEKSUAL DALAM HUKUM ZAKAT

Zainuddin Zainuddin, Sahban Sahban
DOI: 10.14710/mmh.50.1.2021.17-23
Copyright (c) 2021 Masalah-Masalah Hukum License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0

Abstract

Dalam al-Qur’an ada delapan kelompok yang berhak menerima zakat salah satunya adalah riqab diartikan sebagai budak. Untuk konteks sekarang, riqab tidak perlu lagi dipahami secara tekstual sebagai budak akan tetapi riqab perlu dimaknai secara kontekstual yaitu orang-orang yang tereksploitasi secara ekonomi.  Korban eksploitasi seksual dapat dikategorikan sebagai riqab yang berhak menerima zakat. Korban eksploitasi seksual ini adalah orang yang tidak mampu membebaskan dirinya dari perbudakan karena pada umumnya berlatar belakang pendidikan yang rendah dan berekonomi lemah.  Zakat dapat didistribusikan secara merata kedelapan kelompok tersebut, sehingga dapat menyejahterakan umat dan terwujudnya keadilan sosial ekonomi. Oleh karena itu, perlunya lembaga pengelola zakat dan pemerintah untuk memahami secara kontekstual riqab sehingga zakat mampu mengentaskan kemiskinan dan mencegah terjadinya eksploitasi seksual yang merupakan kejahatan terhadap hak asasi manusia.


Full Text: PDF

Keywords

Riqab; Korban; Eksploitasi Seksual; Hukum Zakat

References

Abdurrahman, M. (1995). Islam Transformatif. Jakarta: Pustaka Firdaus.

Al-Ashfahani, R. (1992). Mufradat Al Fazh Al-Qur`an. Riyadh: r Al-Syamsiyah.

al-Zuhaili, W. (2009). Tafsir Al-Munir Fi ‘Aqidah Wasy-Syari’ah wal Manhaj –. Beirut, Lebanon: Dar el-Fikr.

Aprilia, I. R. (2018). Reconstructing the Notion of Nationalism: Conversations About Women and Nationalism. Jurnal Perempuan, 23(3).

Aryani, A. V., & et.al. (2019). Korban Bersuara, Data Bicara Sahkan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual Sebagai Wujud Komitmen Negara. Jakarta.

Ash-Shiddieqy, T. M. H. (1997). Pedoman Zakat. Semarang: Pustaka Rizki Putra.

Bahri S, A. (2016). Zakat Sebagai Instrumen Pembangunan Ekonomi Kesejahteraan Ummat. Li Falah: Jurnal Studi Ekonomi Dan Bisnis Islam, I(2), 74–89.

Chusaini, I. (2019). Korban Eksploitasi Ekonomi Perempuan Pekerja Seks Komersial di Rawa Bebek Penjaringan Jakarta Utara. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

Febriansyah, F. I. (2017). Keadilan Berdasarkan Pancasila Sebagai Dasar Filosofis Dan Ideologis Bangsa. DiH: Jurnal Ilmu Hukum, 13(25), 1–27. http://doi.org/10.30996/dih.v13i25.1545

Fitri, M. (2017). Pengelolaan Zakat Produktif sebagai Instrumen Peningkatan Kesejahteraan Umat. Economica: Jurnal Ekonomi Islam, 8(1), 149. http://doi.org/10.21580/economica.2017.8.1.1830

Irianto, S. (ed. . (2008). Perempuan dan Hukum: Menuju Hukum yang Berperspektif Kesetaraan dan Keadilan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Khairuldin, W. M. K. F. W. (2013). The Philosophy and Elasticity of Zakah Distribution in Islam. International Journal of Education and Research (Vol. 1).

Malahayatie, M. (2016). Interpretasi Asnaf Zakat Dalam Konteks Fiqih Kontemporer (Studi Analisis Fungsi Zakat Dalam Pemberdayaan Ekonomi Umat). Jurnal Al Mabhats, 1(1), 48–72.

Permono, S. H. (1993). Pendayagunaan Zakat dalam Rangka Pembangunan Nasional. Jakarta: Pustaka Firdaus.

Shihab, M. Q. (2002). Tafsir Al-Misbah, Pesan, Kesan dan Keserasian al Qur-an. Jakarta: Lentera Hati.

Suryandaru, Y. S. (2001). Hegemoni dan Reproduksi Kekuasaan Dalam Perdagangan Perempuan (Trafficking) Untuk Prostitusi. Manusia, Kebudayaan, Dan Politik, XIV(2), 35–50.

United Nations Office on Drugs and Crime. (2019). Transnational Organized Crime in Southeast Asia: Evolution, Growth and Impact. http://doi.org/10.4324/9780203146026-21

Wan Mohd Khairul Firdaus, W. K., & Mahadi, M. (2013). The philosophy and elasticity of zakah distribution in Islam. International Journal of Education and Research, 1(8), 1–12.

Yuniantoro, F. (2018). Eksploitasi Seksual Sebagai Bentuk Kejahatan Kesusilaan dalam Peraturan Perundang-undangan. JUSTITIA JURNAL HUKUM, 2(1), 105–125.

Zainuddin, Z. (2013). Hukum Zakat: Perspektif Normatif, Kesejahteraan dan Keadilan Sosial. Makassar: Alauddin University Press.

Zainuddin, Z. (2017). Restorative Justice Concept on Jarimah Qishas in Islamic Criminal Law. Jurnal Dinamika Hukum, 17(3), 335. http://doi.org/10.20884/1.jdh.2017.17.3.826