skip to main content

PERANCANGAN HEXACOPTER UNTUK MENGAMBIL BARANG MENGGUNAKAN SENSOR LIDAR LITE V3

*Geri Asbi Hasan  -  Program Studi Teknik Elektro, Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia
Son Ali Akbar  -  Program Studi Teknik Elektro, Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia
Dikirim: 20 Nov 2020; Diterbitkan: 19 Mei 2021.
Akses Terbuka Copyright (c) 2021 Transmisi under http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0.

Citation Format:
Sari

Pada Penelitian ini merancang sebuah hexacopter (Drone) yang dapat mengambil barang dengan menggunakan sensor Lidar Lite v3 yang berfungsi untuk menambah tingkat keakuratan dalam mengukur jarak objek sedangkan sebagai pusat kendali pada hexacopter menggunakan flight controller Pixhawk. Hexacopter yang dirancang akan  mengambil sebuah barang menggunakan sistem mekanik gripper dengan penggerak yaitu motor servo karena melihat spesifikasi dari motor servo lebih dapat menangani arus yang tinggi atau beban berat, Motor servo dikendalikan dengan memberikan sinyal modulasi lebar pulsa melalui kabel kontrol. hexacopter ini menggambil barang secara semi otomatis dengan acuan jarak pada pembacaan sensor Lidar Lite v3. Perancangan pada hexacopter untuk mengambil barang berupa survival kits ini bertujuan untuk mengurangi tugas manusia dalam pengiriman cepat barang menggunakan jalur udara. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa hexacopter (drone) ini dapat berjalan dengan baik pada saat mengambil barang tersebut dengan mekanik gripper dan motor servo sebagai penggerak.Kesimpulan dari alat yang dirancang sebagai media angkut barang berupa survival kits melalui jalur udara, mekanik penggerak gripper dapat diaplikasikan menggunakan beberapa motor servo.

Fulltext View|Download
Kata Kunci: Gripper; Hexacopter; sensor Lidar Lite v3; motor servo;

Article Metrics:

  1. . Ilhami Miftah. "Rancang Bangun Pesawat UAV Hexacopter Dengan Kendali PID." Tesis PhD., Institut Teknologi Sepuluh Nopember, 2015
  2. . M. G. Yoedtadi, “Penggunaan Drone Pada Peliputan Berita Televisi(Perspektif Wartawan Televisi Terhadap Etika Peliputan Menggunakan Drone),” J. Muara Ilmu Sos. Humaniora, dan Seni, vol. 3, no. 1, p. 54, 2019
  3. . Ononiwu, G., Onojo, O., Ozioko, O., & Nosiri, O.. Quadcopter Design for Payload Delivery. Journal of Computer and Communications, Vol. 04 No. 10, 1–12, 2016. https://doi.org/10.4236/jcc.2016.410001
  4. . Vijayanandh R, Mano S, Dinesh M, S. K. M. dan R.K. G.. Design , Fabrication And Simulation Of Hexacopter For Forest Surveillance. ARPN J. Eng. Appl. Sci. Vol. 12 No.12, 3879–3884, 2017
  5. . Judy E. Scott and Carlton H. Scott. 2017. Drone Delivery Models for Healthcare. University of Colorado Denver, USA
  6. . Dewantara, Y., Setyawan, G. E., & Prasetio, B. H. Perhitungan Kapasitas Baterai dan Arus Komponen pada Ar . Drone Quadcopter untuk Estimasi Waktu dan Jarak Terbang. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer (J-PTIIK) Universitas Brawijaya, 2(9), 3146–3152. 2018
  7. . S. A. Akbar and A. Yudhana, “Wahana Quadcopter Bagi Lahan Tanaman Padi,” J. Ecotipe, vol. 3, no. 2, pp. 1–5, 2016
  8. . Shoufin Nasrulloh, Alexius Endy Budianto, “Game Simulasi Virtual Reality Penggunaan Drone sebagai alat transportasi,” Semnas SENASTEK Unikama, vol. 2, pp. 464–468, 2019
  9. . G. P. Aruperes, S. V Pandey, L. G. J. Lalamentik, and Teknik, “Analisis Angkutan Barang Dari Kota Bitung,” Jurnak Sipil Statik, vol. 6, no. 1, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.unsrat.a c.id/index.php/jss/article/view/18720/18264
  10. . A. B. Nugroho and F. H. Lantikawan, “Rancang Bangun Robot Pemindah Barang Berdasarkan Warna Berbasis Mikrokontroller Paralax BS2P40,” J. Sist. Teknol. Inf. Indones., vol. 2, no. 2, pp. 143–157, 2017
  11. . I. Farozi, R. Maulana, W. Kurniawan, and G. E. Setyawan, “Implementasi Robot Lengan Pemindah Barang 3 DOF Menggunakan Implementasi Robot Lengan Pemindah Barang 3 DOF Menggunakan Metode Inverse Kinematics,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. Univ. Brawijaya, vol. 2, no. April, pp. 2810– 2816, 2018
  12. . D. P. Silitonga and T. Hartati, “Rancangan Robot Mobil Gripper Dikendalikan Oleh Android Melalui Komunikasi Bluetooth,” pp. 15–16, 2017
  13. . Fina Supegina, D. (2016). Perancangan Robot Pencapit Untuk Penyotir Barang Berdasarkan Warna Led Rgb Dengan Display Lcd Berbasis Arduino Uno. Jurnal Teknik Elektro, 5(1), 9–17
  14. . S. Sumardi, “Robot Lengan Pemindah Barang Otomatis Berbasis Arduino Menggunakan Sensor Warna,” J. Sains Komput. dan Teknol. Inf., vol. 1, no. 1, pp. 20–28, 2018, doi: 10.33084/jsakti.v1i1.454
  15. . Scott, J. E., & Scott, C. H. (2018). Models for Drone Delivery of Medications and Other Healthcare Items. International Journal of Healthcare Information Systems and Informatics, 13(3), 20–34. https://doi.org/10.4018/IJHISI.2018070102

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-03-27 22:34:29

No citation recorded.