skip to main content

AKIBAT HUKUM DARI NOTARIS DIBUATNYA AKTA JUAL BELI SAHAM YANG TUMPANG TINDIH

*Hardita Anda Narulita  -  , Indonesia
Paramita Prananingtyas scopus  -  Universitas Diponegoro, Indonesia
Irma Cahyaningtyas scopus  -  Universitas Diponegoro, Indonesia
Open Access Copyright (c) 2020 NOTARIUS

Citation Format:
Abstract

Stock trading transactions there is a relationship between investors and brokers as intermediaries in conducting transactions in the capital market, this is often a problem because both of the investors who do not understand the procedures of buying and selling shares through a broker. The making of a deed of sale and purchase of overlapping shares here is a Notary in making a double sale and purchase deed of shares or a Notary has made a deed of sale and purchase of the same stock for someone else. The method used is socio legal approach. The results of the discussion of the problem is the legal consequences of the deed of the minutes of the meeting not held in accordance with the Company Law is that the deed can be canceled or at least the deed has legal force as a deed under the hand, so the strength of the proof can be submitted to the judge to determine. The notary liability in the event of an overlap in the sale and purchase deed of shares he made is not to be interpreted that the deed is a notary deed, but the deed is still a deed of the parties concerned.

 

Keywords : legal consequences; purchase deed; overlap

 

Abstrak

Transaksi jual beli saham terdapat hubungan antara investor dengan broker sebagai perantara dalam melakukan transaksi dalam pasar modal, hal ini sering menjadi masalah karena baik dari pihak investor yang kurang memahami prosedur jual beli saham melalui broker. Pembuatan akta jual beli saham yang tumpang tindih di sini adalah Notaris dalam membuat akta jual beli saham dobel atau Notaris pernah membuat akta jual beli saham yang sama untuk orang lain.Metode pendekatan yang digunakan adalahsosio legal.Hasil pembahasan permasalahan adalah Akibat hukum dari akta pernyataan notulen rapat yang dilaksanakan tidak sesuai dengan UUPT adalah akta tersebut dapat dibatalkan atau paling tidak akta tersebut mempunyai kekuatan hukum sebagai akta di bawah tangan, sehingga kekuatan pembuktiannya dapat diserahkan kepada hakim untuk menentukan.Pertanggungjawaban notaris dalam hal terjadinya tumpang tindih pada akta jual beli saham yang dibuatnya adalah tidak dapat diartikan bahwa akta itu adalah aktanya notaris, akan tetapi akta itu masih tetap sebagai akta pihak-pihak yang berkepentingan.

 

Kata kunci : akibat hukum; akta jual beli saham; tumpang tindih

Fulltext View|Download

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-23 10:30:53

No citation recorded.