skip to main content

RASIO GAYA APUNG DAN GAYA TENGGELAM PURSE SEINE TIPE LENGKUNG PADA KAPAL UKURAN DIBAWAH 20 GT DI PPP BULU, TUBAN (Ratio of Buoyancy and Sinking Force of Purse Seine with Curved Type on Vessels Under 20 GT in PPP Bulu, Tuban)

*Bogi Budi Jayanto  -  Departemen Perikanan Tangkap, Indonesia
Kukuh Eko Prihantoko  -  Departemen Perikanan Tangkap, Indonesia
Bimo Silar Sanhajik  -  Departemen Perikanan Tangkap, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Purse seine pelagis kecil tipe lengkung merupakan alat tangkap yang banyak digunakan di PPP Bulu karena dianggap paling efektif dalam menangkap ikan pelagis kecil schoaling. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis karakteristik bentuk dan konstruksi, serta menganalisis kesesuaian teknis rasio gaya apung dan gaya tenggelam of this gear in PPP Bulu. Penelitian ini menggunakan metode deskripsi survei dengan simple random sampling 10 buah kapal purse seine. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi, yang selanjutnya digunakan untuk analisis karakteristik bentuk dan konstruksi, perhitungan bobot komponen, gaya apung dan gaya tenggelam. Sedangkan Analisis kesesuaian teknis rasio gaya apung dan gaya tenggelam menggunakan fungsi statistik deskriptif yang datanya disajikan secara ringkas dengan tabel. Purse seine pelagis kecil tipe lengkung di PPP Bulu menggunakan spesifikasi komponen yang berbeda-beda. Rasio gaya apung dan gaya tenggelam yang ideal adalah pada kisaran 1,5 – 2,0 kali jumlah gaya tenggelamnya. Rasio gaya apung dan gaya tenggelam dari 10 sampel menunjukkan bahwa 2 sampel memiliki rasio dibawah 1,5; sedangkan 8 sampel lainnya memiliki rasio diantara 1,5 – 2,0. Rata – rata nilai rasio gaya apung dan gaya tenggelam alat tangkap purse seine pelagis kecil tipe lengkung di PPP Bulu, Kabupaten Tuban berada pada 1,7.

 

Small pelagic purse seine, curved type, is one of the most widely used fishing gear in Bulu, since it is considered the most effective in capturing pelagic schoaling. The purpose of this study was to analyze the characteristics of shape and construction, as well as to analyze the technical suitability of the floating force ratio and the sinking force of this gear in PPP Bulu. This research was used survey description method with simple random sampling 10 purse seiner . Data collection was done by observation, interviews, and documentation, which was then used for analysis of the characteristics of shape and construction, calculation of component weights, buoyancy and sinking forces. On the other hand, the technical suitability analysis of the ratio of buoyancy and sinking force were used descriptive statistical functions whose data are presented concisely with tables. Small pelagic purse seine, curved type, in PPP Bulu use different component specifications. The ideal buoyancy and sinking ratio is 1.5 - 2.0 times the sinking force.  The ratio of buoyancy and sinking force of ten samples showed that two samples had a ratio below 1.5; while the other eight samples had ratio between 1.5 - 2.0. The average value of the ratio of buoyancy and sinking force of a small pelagic purse seine, curved type, in PPP Bulu, Tuban Regency was 1.7.

Fulltext View|Download
Keywords: Gaya apung; gaya tenggelam; purse seine tipe lengkung

Article Metrics:

  1. Badan Standarisasi Nasional. 2016. Alat Penangkapan Ikan- Cara Menghitung Berat Tali. SNI 8328:2016. Badan Standarisasi Nasional : Jakarta
  2. Cahya, C.N., D. Setyohadi dan D. Surinati. 2016. Pengaruh Parameter Oseanografi terhadap Distribusi Ikan. Oseana XLI(4) : 1 – 14
  3. Gautama, S. D., A. Riyanto, Haryanto, dan M. Sabrawi. 2005. Laporan Penyiapan Bahan Standarisasi Alat Tangkap Purse Seine di Tuban. Balai Besar Pengembangan Penangkapan Ikan : Semarang
  4. Kefi, O.S., E.M. Katiandagho dan I. J. Paransa. 2013. Sukses Pengoperasian Pukat Cincin Sinar Lestari 4 dengan Alat Bantu Rumpon yang Beroperasidi Perairan Lolak Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal Ilmu dan Teknologi Perikanan Tangkap 1(3) : 69 – 75. ISSN 2337-4306. DOI: 10.35800/jitpt.1.3.2013.1345
  5. Muhammad, M. 2017. Analisis Efisiensi dan Efektifitas Operasi Kapal Purse Seine di Pelabuhan Perikanan Nusantara Ternate Provinsi Maluku Utara. Jurnal Ilmiah Agribisnis dan Perikanan (Agrikan UMMU- Ternate). 10(1) : 8-21
  6. Rumpa, A., Najjamudinr dan S.A, Farhum. 2017. Pengaruh Desain Alat Tangkap dan Kapasitas Kapal Purse Seine terhadap Produktivitas Tangkapan Ikan di Kabupaten Bone. Jurnal IPTEKS PSP 4(8) : 144 – 154
  7. DOI: http://dx.doi.org/10.20956/jipsp.v4i8.4372Setyasmoko,T.B.,A.D.P.FitridanS.D.Gautama.2016
  8. Kesesuaian Teknis Rasio Gaya Apung (Bouyance Force) dan Gaya Tenggelam (Sinking Force) pada Purse Seine Tipe Waring di TPI Sendang Sikucing, Kabupaten Kendal. Journal of Fisheries Resources Utilization Management and Technology 5(1) : 118 – 127
  9. Sudirman dan A. Mallawa. 2012. Teknik Penangkapan Ikan
  10. Rineke Cipta : Jakarta
  11. Widagdo, A., C.W. Lee dan J. Lee. 2015. Calculating and Measuring the Sinking Performance of Small-scale Purse Seine Gear in Java, Indonesia, to Improve the Gear. Fish Aquat Sci 18(2) : 221-227. DOI
  12. : http://dx.doi.org/10.5657/FAS.2015.0221 Wijopriono dan Mahiswara. 1995. Net Design and
  13. Characteristic of the Medium Size Purse Seine in Nothern Coast of Java. Indonesian J fish Res 2: 95 – 108

Last update:

  1. Identification of used components of purse seine in Pekalongan City, Central Java, Indonesia

    Evi Sis Maya, Arini Mayang Fauni, Yakiyatul Sa’diyah, Philipus Bekti Sajiwo, Trisnani Dwi Hapsari, Kukuh Eko Prihantoko, Neneng Pebruwanti, Taryono Kodiran, L. Adrianto, I.A. Fauzi, R.A. Kinseng, V.R. Kurniawati, J. Lumban Gaol, A.M. Lusiastuti, Kustiariyah, J. Santoso, C.P.H. Simanjuntak, F.A. Sondita, E. Supriyono, H. Suryanto, Nurjanah, R. Nugraha, M. Nurilmala. BIO Web of Conferences, 112 , 2024. doi: 10.1051/bioconf/202411203002

Last update: 2024-11-21 22:58:46

No citation recorded.