skip to main content

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA DAN INOVASI: MODEL TEORETIKAL DASAR

*Syuhada Sufian  -  Magister Manajemen Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Beberapa penelitian  empirik menyatakan bahwa kegaga/an  dalam menjalin a/iansi stratejik antarperusahaan  untuk meningkatkan kinerja  perusahaan  banyak  dipengaruhi oleh  faktor perilaku  stratejik yang  didukung  oleh  budaya  orientasi pasar.  Faktor tersebut antara  lain pembelajaran organisasional, pengembangan  aset stratejik dan pengembangan inovasi. Pengembangan aset stratejik dan inovasi berkaitan erat dengan proses pembelajaran organisasional, aliansi stratejik dan budaya  orientasi pasar.  Model dasar teoretikal diajukan dalam tulisan ini berdasarkan teori-teori biaya transaksi, resource base, dan teori pertumbuhan. Berdasarkan model tersebut diharapkan dapat dikembangkan  beberapa model empirik yang dapat dipakai sebagai rujukan dalam pengembangan  aset dan inovasi untuk meningkatkan kinerja secara terintegrasi dan berjenjang.  lmplementasi model empirik tersebut pada industry tertentu  diharapkan dapat  menghasi/kan kesimpulan penelitian yang membumi.

Fulltext View|Download
Keywords: Aliansi Stratejik, Pembelajaran Organisasional, Aset Stratejik, Inovasi dan Budaya

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update: 2024-11-21 18:14:20

No citation recorded.